4 Rekomendasi Skincare untuk Mengecilkan Pori-Pori Agar Wajah Mulus, Rahasia Kulit Cerah Merata dan Awet Muda

4 Rekomendasi Skincare untuk Mengecilkan Pori-Pori Agar Wajah Mulus, Rahasia Kulit Cerah Merata dan Awet Muda

4 Rekomendasi Skincare untuk Mengecilkan Pori-Pori Agar Wajah Mulus, Rahasia Kulit Cerah Merata dan Awet Muda-Youtube. com / All Dolled Up by Cherisse-

BACA JUGA:4 Skincare Lokal Usia 40 Tahun Ke Atas untuk Wajah Glowing dan Kencang, Ada Kandungan Anti Aging Bebas Merkuri

Cara pakainya juga mudah, cukup mengoleskannya ke wajah yang sudah dibersihkan. Kemudian, biarkan meresap selama 15 menit dan bilas hingga bersih. 

Kamu bisa melakukanya dengan rutin sebanyak 2 kali seminggu. Sehingga, hasilnya bisa terasa dengan optimal. 

2. Hanasui Power Bakuchiol Serum

Jika kamu mencari produk mengecilkan pori-pori murah. Maka, Hanasui Power Bakuchiol Serum wajib masuk daftar berlanjamu. 

Produk serum untuk mengecilkan pori-pori di bawah 50 ribu ini punya beragam manfaat dalam satu kemasan. Diklaim, selain membantu mengatasi masalah pori besar. Produk ini juga bisa mencegah tanda penuaan dini.

BACA JUGA:3 Bedak Wardah yang Awet dan Bikin Wajah Glowing, Samarkan Flek Hitam dan Kerutan Cocok Dipakai Usia 40 Tahun

Hal ini terlihat dari kandungan yang digunakan seperti bakuchiol, matrixyl ™ 3000, zinc pca hinga sunflower beserta vitamin. Tak ayal, efeknya turut melindungi kulit dan merawatnya secara optimal. 

Cocok digunakan semua jenis kulit karena tidak mengandung bahan alergen. Bahkan, untuk kamu yang tengah hamil dan menyusui juga bisa menggunakannya 

Teksturnya ringan dan gak bikin lengket di wajah. Soal harg gak perlu khawatir karena dibanderol mulai dari 20 ribuan aja.

3. Wardah Natural Daily Mineral+ Facial Foam

Rekomendasi skincare untuk mengecilkan pori-pori agar wajah mulus berikutnya adalah Wardah Natural Daily Mineral+ Facial Foam. Produk pembersih wajah ini punya deret kandung utama yang unik. 

Mulai dari clarifying minerals, carbon active formula serta bahan alami pelembab wajah. Kombinasi ini membantu membersihkan wajah secara maksimal, mengatasi wajah kusam sehingga mengurangi minyak berlebih di wajah. 

BACA JUGA:Resep DIY Pemutih Wajah Racikan Sendiri, Pakai 2 Bahan Dapur Bikin Kulit Hitam Langsung Putih dalam 1 Malam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: