Tutorial Meracik Minuman Kolagen Sendiri di Rumah, Cukup 2 Bahan Bikin Awet Muda Bebas Keriput dan Kendur

Tutorial Meracik Minuman Kolagen Sendiri di Rumah, Cukup 2 Bahan Bikin Awet Muda Bebas Keriput dan Kendur

Tutorial Meracik Minuman Kolagen Sendiri di Rumah, Cukup 2 Bahan Bikin Awet Muda Bebas Keriput dan Kendur-YouTube/Lynne Addo-

Dengan kandungan komponen gingerol, jahe memiliki senyawa antioksidan yang bisa melawan kerusakan oksidatif oleh radikal bebas penyebab kulit rusak.

Tidak hanya itu, jahe juga memiliki sifat antiinflamasi yang bisa mengurangi peradangan yang terjadi di kulit.

Rempah dengan wangi yang khas ini juga bisa membantu meningkatkan sirkulasi darah ke kulit lho.

Dengan begitu, maka jahe bisa membantu menutrisi sekaligus memberikan efek kulit yang lebih elastis.

BACA JUGA:Review Battle Cushion Matte Vs Dewy Make Over, Mana yang Lebih Cocok dan Harus Kalian Beli?

BACA JUGA:4 Krim Malam Pemutih Wajah yang Bagus untuk Usia 40 Tahun Ke Atas, Kulit Jadi Kencang Bebas Flek Hitam

Bahan kedua, kunyit

Selain jahe, tutorial meracik minuman kolagen sendiri di rumah ini menggunakan bahan tambahan berupa kunyit.

Rempah dengan warna kuning ini memiliki komponen kaya manfaat bernama kurkumin.

Zat aktif tersebut kaya dengan antioksidan, antiinflamasi, dan juga antiperadangan.

Tidak hanya bisa membantu mengurangi kerusakan kulit yang terjadi karena paparan sinar matahari, kunyit juga bisa menjaga lapisan pelindung kulit.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Krim Malam untuk Kulit Berminyak, Bikin Wajah Glowing Bantu Kontrol Sebum Berlebih

BACA JUGA:4 Rekomendasi Serum Pemutih Wajah, Cocok untuk Kulit Kusam Penuh Flek Hitam Agar Glowing Merata

Dengan begitu, maka kerusakan kulit pun bisa dicegah dan tampilan kulit akan tampak lebih sehat dan terawat.

Nah, dengan menggunakan 2 jenis rempah tersebut tutorial meracik minuman kolagen sendiri di rumah ini bisa kita praktikkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: