Review Battle Bedak Foundation Wardah vs Hanasui, Harganya Hampir Sama, Mana yang Lebih Worth It?

Review Battle Bedak Foundation Wardah vs Hanasui, Harganya Hampir Sama, Mana yang Lebih Worth It?

review battle bedak foundation Wardah vs Hanasui-Maria Soelisty-Youtube.com

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Kamu suka pakai bedak foundation? Yuk simak review battle bedak foundation Wardah vs Hanasui seperti pada artikel berikut ini. 

Berbicara tentang makeup, tentu saja tidak bisa jauh-jauh dari yang namanya bedak. 

Bedak sendiri memiliki beberapa jenis, mulai dari bedak tabur, bedak padat, Two Way Cake atau bedak foundation seperti yang akan kita bahas kali ini. 

Sesuai dengan namanya bedak foundation ini merupaka bedak yang formulanya sudah diacampur dengan foundation. 

BACA JUGA:Tutorial Meracik Minuman Kolagen Sendiri di Rumah, Cukup 2 Bahan Bikin Awet Muda Bebas Keriput dan Kendur

BACA JUGA:5 Sunscreen Pemutih Wajah yang Bisa Mengatasi Kulit Belang, Bikin Wajah Langsung Glowing dan Awet Muda 

Oleh karena itu, biasanya memiliki coverage yang cukup tinggi, meski kamu sedang tidak menggunakan base makeup. 

Dari banyaknya produk bedak foundation, kali ini kita akan membahas dua merk bedak, yang harga dan kualitasnya terlihat hampir-hampir mirip. 

Untuk mengetahui mana yang lebih worth it untuk dibeli, kamu bisa menyimak review battle bedak foundation Wardah vs Hanasui seperti berikut. 

Review Battle Bedak Foundation Wardah vs Hanasui

Dua bedak yang kali ini akan kita review adalah bedak Wardah Colorfit Velvet Powder Foundation dan Hanasui Perfect Fit Powder Foundation.

BACA JUGA:5 Produk Skincare Skintific untuk Usia 40 Tahun Ke Atas, Ada Kandungan Anti Aging yang Bebas Merkuri

BACA JUGA:Review 4 Bedak Viral untuk Samarkan Pori-pori, Bikin Wajah jadi Lebih Mulus dan Cerah

Kita akan membandingkan dari berbagai sisi, mulai dari harga, packaging, dan kualitas dari masing-masing produk bedak foundation ini. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: