4 Rekomendasi Bedak untuk Kulit Kering Terbaik, Wajah Glowing Tahan Lama Meskipun Terkena air dan Keringat
4 Rekomendasi Bedak untuk Kulit Kering Terbaik, Wajah Glowing Tahan Lama Meskipun Terkena air dan Keringat-Tangkapan Layar Youtube / Ijfina Amalia-Tangkapan Layar Youtube / Ijfina Amalia
RADARPEKALONGAN.CO.ID – Apakah kamu masih mencari rekomendasi bedak untuk kulit kering terbaik?
Untuk kamu si pemilik kulit kering perlu menggunakan produk bedak yang cocok supaya tampilan make up menjadi lebih maksimal.
Tak hanya itu saja, penting juga menggunakan bedak yang sesuai dengan warna kulit supaya dapat memberikan hasil yang natural.
Untuk kamu yang masih mencari rekomendasi bedak untuk kulit kering, berikut ini beberapa rekomendasi bedak untuk kulit kering terbaik.
Rekomendasi bedak untuk kulit kering
1. Pixy make it glow silky powdery cake
Rekomendasi bedak untuk kulit kering yang pertama adalah pixy make it glow silky powdery cake.
Bedak untuk kulit kering ini memiliki pilihan warna yang cock untuk digunakan oleh kuning langsat dan sawo matang.
BACA JUGA:5 Jus Awet Muda untuk Wajah Glowing di usia 40 Tahun ke Atas, Bagus untuk Kesehatan Tubuh!
Adapun kelebihan rekomendasi bedak untuk kulit kering ini yakni memiliki coverage yang lumayan tinggi, harganya tergolog sangat terjangkau dan sdah memiliki uv protection spf 35 & pa++++.
Brand pixy ini jadir dengan pilihan warna shades yang cenderung kekuningan. Pilihan warnanya sangat cocok untuk pemilik kulit kuning kangsat hingga sawo matang. Formulanya diperkaya juga dengan ekstrak tumbuhan untuk merawat dan memberikan kelembapan kulit wajah kamu.
Rekomendasi bedak untuk kulit kering yang satu ini sangat cock untuk menutupi masalah kerutan dan flek hitam. selain itu, prduk bedak ini juga sudah dilengkapi dengan uv protection.
Terlebih lagi, harga bedak pixy ini tergoling lebi terjangkau dibandingkan dengan produk sekelasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: