4 Rekomendasi Parfum Murah Tahan Lama di Indomaret, Cocok Di Pakai Seharian dan Makin Wangi Saat Berkeringat

4 Rekomendasi Parfum Murah Tahan Lama di Indomaret, Cocok Di Pakai Seharian dan Makin Wangi Saat Berkeringat

4 Rekomendasi Parfum Murah Tahan Lama di Indomaret, Cocok Di Pakai Seharian dan Makin Wangi Saat Berkeringat-Radarpekalongan.disway.id / Istimewa-

Produk satu ini terinspirasi dari wewangian segar animasi original BTS. Cocok banget ni dicoba kamu yang penggemar boyband BTS asal Korea. 

BACA JUGA:4 Sabun Muka Pria Murah di Bawah 30 Ribuan Agar Wajah Lebih Cerah, Tersedia di Indomaret dan Alfamart

Wewangiannya sendiri berasal dari buah-buahan dengan gabungan aroma bunga dan amber. Jadi, memberikan kesan wangi yangs egar namun gak mengganggu. 

Bisa digunakan sejak usia remaja dan penggunaan sehari-hari. Botolnya sendiri berupa kemasan plastik yang ramping. Jadi, gak banyak memakan area penyimpanan di tas kamu. 

Harganya sendiri muai 11 ribuan saja untuk kemasan 100 ml. Hemat bnaget kan buat kamu?

4. Vitalis Eau De Parfum Men Morning Run

Parfum di indomaret yang makin keringetan makin wangi yang terakhir adalah Vitalis Eau De Parfum Men Morning Run. Terinspirasi dari aroma pagi hari yang menyegarkan produk ini cocok banget untuk kamu yang ingin tampil maskulin sepanjang hari. 

Adapun aromanya eras dari pink pepper, rosemary, hingga ginger dan vanilla. Sehingga, menghadirkan aroma yang lembut dan maskulin. 

BACA JUGA:3 Masker Skintific yang Bagus untuk Mencerahkan Wajah Kusam, Ampuh Atasi Pori Besar Hingga Flek Hitam Bandel

Buat kamu yang punya kesibukan padat dan aktif. Wajib banget nih cobain prduk ini. Soal ketahannya mencapai 8 jam penggunaan. Jadi, kamu gak perlu berulang kali meyemprotkannya. 

Harga per kemasannya sendiri mulai dari 30 ribu aja. Dijamin aman banget deh di kantong dan gak bikin dompet bolog. 

Usai mengetahui deretan produk yang bisa kamu gunakan. Ada nih beberapa tips menggunakan parfum agar tahan lama; 

  • Pertama, kamu perlu menyemprotkan di area nadi seperti pergelangan tangan, belakang telinga hingga leher. 
  • Kemudian, gunakan pelembab untuk mengunci aroma wangi produk parfum yang kamu gunakan.
  • Hindari menggosok area nadi untuk mencegah aroma rusak atau terpecah. 
  • Terakhir, selalu simpan parfum di tempat yang sejuk dan bebas dari sinar matahari langsung. 

Tentunya, dengan kamu berhasil menemukan produk yang tepat. Maka, penampilan menawan dan rasa percaya diri pun bisa meningkat bukan?

Demikian informasi tentang empat rekomendasi parfum murah tahan lama di indomaret. Semoga bermanfaat untuk kamu dan selamat mencobanya!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: