5 Mobil LCGC Murah dan Terbaru per September 2024, Ada Daihatsu Ayla Ternyata Segini Harganya

5 Mobil LCGC Murah dan Terbaru per September 2024, Ada Daihatsu Ayla Ternyata Segini Harganya

5 Mobil LCGC Murah dan Terbaru per September 2024, Ada Daihatsu Ayla Ternyata Segini Harganya--

BACA JUGA:Pantas Banyak yang Ingin Memilikinya, 5 Fungsi VVA di Yamaha Aerox 2024 Ini Kabarnya Bikin Mesin Lebih Kencang

Mobil ini menawarkan ruang kabin yang lega dan fitur-fitur yang mendukung kenyamanan berkendara. Mulai dari AC, power outlet, bottle holder, cup holder, power window depan, automatic headlamps, speaker depan hingga soket USB.

Harga yang ditawarkan pun sangat kompetitif, menjadikannya pilihan utama bagi mereka yang memiliki budget terbatas. Daihatsu Sigra dibanderol dengan rentang harga mulai dari Rp 139 juta hingga Rp 182,6 juta (tergantung varian yang dipilih).

3. Toyota Calya

Mobil LCGC murah dan terbaru per September 2024 yang ketiga adalah Toyota Calya. Toyota Calya hadir dengan desain yang lebih elegan dibandingkan model LCGC lainnya. 

Mobil ini menawarkan kenyamanan berkendara yang baik dan fitur-fitur yang cukup lengkap. Mulai dari dual srs airbags, ABS, EBD, 3-Points Seat Belt with Pretensioner and Force Limiter, Rear Parking Sensor, Immobilizer Key, Anti-Theft System dan ISOFIX.

BACA JUGA:Langsung Berhasil Menguasai Pasar, Toyota Innova Zenix Hybrid 2024 Ternyata Memiliki Beberapa Fitur Canggih In

BACA JUGA:Honda City Hatchback RS 2024 Mobil Andalan Anak Muda, yang Tidak Hanya Memiliki Tampilan Keren Saja!

Harga yang ditawarkan pun sangat kompetitif, menjadikannya pilihan utama bagi mereka yang memiliki budget terbatas. Toyota Calya dibanderol dengan rentang harga mulai dari Rp 167,3 juta hingga Rp 190 juta (tergantung varian yang dipilih).

4. Honda Brio Satya

Mobil LCGC murah dan terbaru per September 2024 yang keempat adalah Honda Brio Satya dikenal dengan desainnya yang unik dan handling yang mantap. 

Mobil ini cocok bagi Anda yang mencari mobil dengan karakter berkendara yang sporty. Honda Brio Satya mengusung mesin 1.2L SOHC 4 Silinder Segaris, 16 katup i-VTEC + DBW yang mampu menghasilkan tenaga 90 pS dan torsi maksimum 110 kgm.

Harga yang ditawarkan pun sangat kompetitif, menjadikannya pilihan utama bagi mereka yang memiliki budget terbatas. Honda Brio Satya dibanderol dengan rentang harga mulai dari Rp 167,9 juta hingga Rp 198,3 juta.

BACA JUGA:5 Motor Bebek Bekas yang Murah dan Terbaik dengan Harga di Bawah Rp 10 Juta, Dijamin Berkualitas

BACA JUGA:Motor Murah! Inilah 5 Rekomendasi Motor Yamaha Bekas Dibawah Rp 5 Juta

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: