Review Battle Skin Tint Guele Vs Esqa Terbaru, Mana yang Lebih Bikin Makeup jadi Flawless?

Review Battle Skin Tint Guele Vs Esqa Terbaru, Mana yang Lebih Bikin Makeup jadi Flawless?

review battle skin tint Guele vs Esqa-Lula & Myra-Youtube.com

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Siapa yang sedang cari skin tint bagus? Sepertinya boleh nih simak review battle skin Tint Guele vs Esqa pada artikel ini. 

Berbicara tentang skin tint, jenis produk makeup yang satu ini memang menjadi salah satu jenis yang terbaru untuk kategori base makeup. 

Skin tint sendiri memiliki fungsi utama untuk meratakan warna kulit, sehingga tampak lebih merata dan flawless, dengan tekstur yang jauh lebih ringan, jika dibandingkan dengan foundation. 

Saat ini skin tint hadir dengan berbagai merk, dengan harga produk yang bervariasi. 

Untuk pembahasan kali ini, kita akan membahas tentang dua skin tint dari produk yang kualitasnya tidak perlu diragukan lagi, yaitu dari Guele dan Esqa. 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Tinted Lip Balm Lokal Terbaik yang Bikin Bibir Pink Natural dan Lembab Seharian

BACA JUGA:3 Perawatan Rambut Rontok yang Ampuh dengan Bahan Alami, Bisa Coba Di Rumah!

Agar kamu benar-benar bisa mengerti perbedaannya, kamu bisa menyimak pembahasan tentang review battle skin tint Guele vs Esqa berikut ini. 

Review Battle Skin Tint Guele Vs Esqa Terbaru

Kedua skin tint yang kali ini akan kita bahas adalah Guele Bare Skin Tint dan Esqa Minimalist Blurring Serum Skin Tint. 

Keduanya akan kita bandingkan dari berbagai aspek, yang mana mulai dari harga, kemasan, klaim produk, dan hasil review yang telah dilakukan oleh beuaty vlogger Lula dan Myra. 

1. Harga 

Untuk harga dari kedua skin tint yang kali ini akan kita bahas ini memiliki harga diatas Rp 100 ribu. 

Skin tint Guele harganya sedikit lebih mahal, yaitu sekitar Rp 174.000, sementara untuk skin tint Esqa Rp 159.000. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: