4 Rekomendasi Merk Smartwatch dengan Fitur Voice Assistant, Mulai Harga 1 Jutaan Aja! 

4 Rekomendasi Merk Smartwatch dengan Fitur Voice Assistant, Mulai Harga 1 Jutaan Aja! 

4 Rekomendasi Merk Smartwatch dengan Fitur Voice Assistant, Mulai Harga 1 Jutaan Aja! -freepik.com-

Berikutnya pada bodi bagian samping flashlight atau senter yang bisa membantu kamu saat kondisi gelap. 

Adapun fitur unggulan lain seperti mode kesehatan dan olahraga sehingga bisa disesuaikan dengan kebutuhan kamu. 

Jika kamu tertarik, smartwatch dari Athlete Series 3 bisa kamu dapatkan mulai dari Rp 1,7 jutaan. 

BACA JUGA:5 Pilihan Smartwatch Huawei Layar AMOLED dan Waterproof 5 ATM, Dukung Kenyamanan Maksimal

BACA JUGA:3 Rekomendasi HP 1 Jutaan dengan Kamera Terbaik, Ada yang Bawa 4 Set Up Kamera Belakang

2. Apple Watch Series 9  

Pada rekomendasi smartwatch yang kedua ada dari Apple Watch Series 9. Produk ini menawarkan fitur unggulan dari Siri. 

Dengan mengaktifkan fitur SIri, maka pengguna bisa mengirim pesan sampai mengatur jadwal meeting hanya melalui perintah suara. 

Bahkan untuk mengoperasikan fitur tersebut tidak memerlukan jaringan internet. 

Di dalamnya dilengkapi beberapa jenis sensor diantaranya Blood Oxygen sensor, Optical Heart sensor dan lainnya. 

BACA JUGA:4 Daftar HP POCO Turun Harga Jelang Akhir Tahun 2024, Jauh Lebih Murah dari Harga Semula

BACA JUGA:4 Daftar HP Samsung dengan Layar AMOLED 120Hz, Standar Baru untuk Pengalaman Visual Lebih Baik

Berkat penggunaan chipset seri terbaru, berbagai kegiatan hingga multitasking bisa berjalan dengan lancar.

Jika kamu tertarik, smartwatch dari Apple Watch Series 9 bisa kamu dapatkan mulai dari Rp 5,9 jutaan. 

3. Samsung Galaxy Watch 6 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: