Membaca Alquran Sampai 2019 Kali Khataman untuk Damai Bangsaku
SIMBANG KULON - Dalam acara silaturahim Ibu Nyai se-Jawa Tengah, pengasuh pondok pesantren dan santri-santri dari pondok pesantren se-Jawa Tengah, berdoa bersama untuk damai bangsaku. Acara berlangsung dari jam setengah 6 pagi diawali dengan khotmil Quran santri-santri se-Jawa Tengah, membaca Alquran sampai 2019 Khataman untuk damai bangsaku.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: