Park Shin Hye Tampil Beda! Ini Sinopsis Drakor The Judge From Hell Drama Terbaru Park Shin Hye Rating Tinggi

Park Shin Hye Tampil Beda! Ini Sinopsis Drakor The Judge From Hell Drama Terbaru Park Shin Hye Rating Tinggi

Sinopsis Drakor The Judge From Hell -ilustrasi Drakor The Judge From Hell -youtube.com

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Yuk ketahui sinopsis drakor The Judge From Hell karena drama korea ini mendapatkan rating tertinggi saat penayangan perdananya.

Kira-kira apa yang membuatnya menarik? Apakah alur ceritanya yang menarik atau karena artis dan aktor yang membintangi drama tersebut?

Jawabannya adalah keduanya. The Judge From Hell ini memiliki alur cerita yang menarik dan tidak membosankan dengan menggaet artis dan aktor ternama.

Bagi kalian yang ingin mengetahui informasi lebih lanjut tentang drakor ini, yuk kita baca informasinya di bawah ini sampai selesai.

BACA JUGA:4 Misteri yang Belum Terpecahkan di Drakor Perfect Family, Drakor Thriller Misteri Terbaru di Tahun 2024!

BACA JUGA: 3 Alasan yang Bisa Buat Kamu Yakin Nonton Drakor Love Next Door

Sinopsis Drakor The Judge From Hell

The Judge From Hell merupakan drama korea bergenre thriller yang tayang perdana pada tanggal 21 September 2024.

Sebelum tayang perdananya, drama ini sudah menjadi perbincangan karena dibintangi oleh artis terkenal Park Shin Hye.

Bagaimana tidak, ia yang dikenal sebagai tokoh utama wanita dengan peran sendu yang memiliki sifat lembung, dalam dramaini ia berperan sebagai seorang yang cerdik, karismatik, dan tidak mau ditindas oleh siapapun.

Di sini, ia berperan sebagai seorang hakim bernama Kang Bitna yang selalu berpenampilan cantik dan elegan. Selain Park Shin Hye, drama ini juga menggaet beberapa artis dan aktor lainnya seperti.

BACA JUGA:Wajib Nonton! 3 Rekomendasi Drakor Time Travel yang Seru di Netflix Berbagai Genre Sayang untuk Dilewatkan

BACA JUGA:Cinta Seorang Bersendok Emas dan Orang Biasa! Ini Sinopsis Drakor Cinderella at 2 AM yang Diadaptasi Webtoon

- Kim Jae Young

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: