Review Sunscreen Wardah untuk Kulit Berjerawat, Bantu Redakan dan Mempercepat Penyembuhan

Review Sunscreen Wardah untuk Kulit Berjerawat, Bantu Redakan dan Mempercepat Penyembuhan

Review Sunscreen Wardah untuk Kulit Berjerawat, Bantu Redakan dan Mempercepat Penyembuhan-Radarpekalongan/istimewa-

Produk yang dimaksudkan ialah Wardah UV Shield Acne Calming Sunscreen Moisturizer SPF 35 PA+++.

Kalau kamu memiliki masalah kulit berminyak atau berjerawat, simak review produk sunscreen Wardah berikut.

1. Kemasan dan produk

Dari kemasan, sebenarnya tidak ada yang begitu mencolok dalam produk ini.

BACA JUGA:Inilah 4 Skincare Elformula untuk Perawatan Skin Barrier, Rahasia Kulit Sehat dan Cerah

BACA JUGA:4 Peeling Serum Terbaik untuk Wajah Glowing, Angkat Sel Kulit Mati Hempaskan Kusam

Wardah UV Shield Acne Calming Sunscreen Moisturizer SPF 35 PA+++ memiliki kemasan tube sama dengan produk sunscreen kebanyakan.

Tersedia dalam ukuran 35 ml yang bisa kamu dapatkan dengan harga normal Rp 37.500 saja di Shopee Wardah Official Shop.

Namun harga tersebut bisa saja berkurang atau berubah saat sedang terjadi diskon ya.

2. Kandungan dan keunggulan produk

Tak lengkap rasanya jika review sunscreen Wardah untuk kulit berjerawat ini tidak mengulas kandungan yang ada dalam formula produknya.

BACA JUGA:4 Sunscreen SPF 50+ Terbaik, Cocok Buat Kamu yang Beraktivitas di Luar Ruangan

BACA JUGA:4 Produk Skincare Azarine untuk Mengatasi Bekas Jerawat, Bikin Wajah Cerah Tanpa Noda Hitam

Seperti yang sudah disebutkan di atas, sunscreen ini direkomendasikan buat kamu dengan tipe kulit berminyak dan berjerawat agar tetap terlindungi dari paparan sinar UV.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: