4 Merk Foundation yang Bagus dan Ringan, Nyaman Dipakai Seharian

4 Merk Foundation yang Bagus dan Ringan, Nyaman Dipakai Seharian

4 Merk Foundation yang Bagus dan Ringan, Nyaman Dipakai Seharian-shopee/maybelline indonesia official store-

Tidak hanya berbentuk cair, foundation yang bagus dan ringan di wajah juga ada dalam kemasan powder.

BACA JUGA:3 Produk Skincare Somethinc yang Tasya Farasya Approved, Bikin Kulit Berkilau dan Perbaiki Skin Barrier

BACA JUGA:4 Rekomendasi Pembersih Wajah dengan pH Rendah, Aman untuk Kulit Sensitif yang Gampang Meradang

Yap, Make Over Powerstay 24H Matte Powder Foundation bisa dikatakan sebagai bedak padat dengan kandungan foundation yang akan menutupi segala permasalahan kulit.

Kamu bisa menggunakannya seharian karena produk ini akan menempel sempurna di kulit wajah, termasuk pada jenis kulit mudah berjerawat, kulit kering dan penggunaan diatas sunscreen.

Formulanya juga diklaim akan tahan lama, ringan, dan nyaman pada kulit berminyak parah sekalipun.

Bisa bertahan selama 24 jam dengan Strongwear Triple Oil Control untuk penggunaan Zero-crack, Zero-smudge, dan Zero-cakey complexion.

BACA JUGA:3 Cara Meracik Masker untuk Menumbuhkan Rambut dari Bahan-Bahan Alami

BACA JUGA:3 Rekomendasi Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Berjerawat Terbaik

Sangat menarik kan? Makeup dari Make Over ini juga tersedia dalam banyak shades yaitu 25 sehingga akan cocok untuk semua jenis warna kulit.

4. YOU Cloud Touch Blurring Skin Tint

Di urutan terakhir, ada foundation yang bagus dan ringan di wajah dari YOU.

Produk ini direkomendasikan buat kamu yang ingin makeup tetap bertahan seharian, karena formulanya tahan lama.

Cocok juga buat kamu dengan masalah kulit berminyak, sebab terdapat oil control di dalamnya.

BACA JUGA:Review Wardah Physical Sunscreen Terbaru, SPF 50 PA +++ Tapi Aman untuk Kulit Berjerawat?

BACA JUGA:Review Glad2Glow Cherry Blossom Betaine Micellar Water, Bikin Kulit Bersih Tanpa Rasa Lengket

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: