4 Cara Mengatasi Rambut Uban di Usia Muda Secara Alami Agar Hitam Permanen

4 Cara Mengatasi Rambut Uban di Usia Muda Secara Alami Agar Hitam Permanen

4 Cara Mengatasi Rambut Uban di Usia Muda Secara Alami Agar Hitam Permanen-Tangkapan Layar Youtube / Permana Cuy-

Adanya kandungan vitamin C, E, dan A pada bawang merah ini dipercaya dapat memperkuat dan merawat rambut, termasuk rambut yang beruban.

Begini cara mengatasi rambut uban di usia muda dengan bawang merah:

-    Pertama, kamu bisa menghancurkan 1 buah bawang merah ukuran sedang, setelah itu campurkan dengan 1 sendok makan minyak zaitun
-    Saring menggunakan kain tipis atau saringan setelah itu ambil cairannya
-    Aplikasikan campuran tersebut ke seluruh kulit kepala selama kurang lebih 10 menit
-    Diamkan selama kurang lebih 30 menit, setelah itu cuci rambut menggunakan shampo dan kondisioner
-    Kamu bisa melakukan cara mengatasi rambut uban di usia muda ini secara rutin yakni 2 kali dalam satu minggu.

3.    Gambas

Cara mengatasi rambut uban di usia muda yang selanjutnya adalah dengan menggunakan gambas.

BACA JUGA:3 Resep Masker Alami untuk Mengatasi Bekas Jerawat, Coba Sendiri di Rumah!

BACA JUGA:3 DIY Masker untuk Kulit Flawless, Atasi Noda Hitam Sampai Tanda Penuaan

Kamu bisa mengoleskan gambas atau oyong ke kulit kepala dan rambut kamu, begini cara mengatasi rambut uban di usia muda secara alami:

-    Pertama, kamu bisa menyiapkan ½ cangkir gambas cincang yang sudah kering dan 1 cangkir minyak kelapa
-    Setelah itu kamu bisa merendam gambas ke dalam minyak dengan toples kedap udara selama kurang lebih 3 hingga 4 hari
-    Setelah waktu 3 hingga 4 hari, maka kamu bisa mengambil 2 sendok minyak lalu panaskan hingga agak hangat
-    Ileskna minyak yang masih hangat ke seluruh rambut dan kulit kepala selama kurang lebih 15 menit
-    Diamkan selama kurang lebih 30 menit, lalu bilas dengan shampo dan kondisoner
-    Kamu bisa melakukan cara mengatasi rambut uban di usia muda ini sebanyak 2 hingga 3 kali dalam seminggu.

4.    Kopi

Cara mengatasi rambut uban di usia muda selanjutnya adalah dengan menggunakan kopi.

Kopi tidak hanya mampu meluruskan rambut dan menyehatkan rambut saja, akan tetapi ia juga dapat mengatasi rambut uban di usia muda.

BACA JUGA:3 Foundation Terbaik yang Bisa Mempertahankan Hidrasi Kulit, Aman Dipakai Seharian

BACA JUGA:5 DIY Masker Alami untuk Kulit Cerah Glowing dan Sehat, Cuma Butuh 2 Bahan Saja

Begini cara mengatasi rambut uban di usia muda:

-    Pertama, kamu bisa menyediakan 5 sendok makan henna bubuk, 1 sendok makan kopi dan 1 gelas air
-    Rebus kopi dengan segelas air dan tambahkan 5 sendok henna
-    Aduk hingga tercampur secara merata
-    Aplikasikan campuran tersebut ke seluruh rambut dan kulit kepala hingga merata
-    Diamkan selama 3 hingga 4 jam, lalu bilas dengan shampo dan kondisioner
-    Kamu bisa mengulangi cara mengatasi rambut uban di usia muda ini sebanyak 3 minggu sekali.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: