4 Rekomendasi Deodorant yang Tidak Membuat Baju Kuning dan Bebas Burket Seharian

4 Rekomendasi Deodorant yang Tidak Membuat Baju Kuning dan Bebas Burket Seharian

4 Rekomendasi Deodorant yang Tidak Membuat Baju Kuning dan Bebas Burket Seharian-Tangkapan Layar Freepik / 8photo-

Adanya kombinasi magnesium dan essential oilnya ini mampu membantu mengurangi petumbuhan bakteri yang menjadi penyebab utama dari bau kurang sedap.

Ditambah lagi, ekstrak kunyit dan temulawak pada produk ini dapat mencerahkan kulit ketiak secara alami, memberikan perawatan untuk ketiak gelap.

2.    Dove invisible dry antiperspirant deodorant

Rekomendasi deodorant yang tidak membuat baju kuning selanjutnya adalah dove invisible dry antiperspirant deodorant.

Dove ini menglaim dove invisible dry antiperspirant deodorant ini sebagai satu-satunya deodorant yang tidak menyisakan noda kuning di pakaian.

BACA JUGA:Bolehkah Menggunakan Air Beras untuk Perawatan Kulit? Ternyata, Begini Cara Pakainya

BACA JUGA:3 Minuman yang Membuat Kulit Putih Bersih, Yuk Ikuti Resepnya

Deodorant ini juga dapat memberikan protein hingga dengan 48 jam tanpa harus diusapkan secara ulang.

Tak hanya itu saja, produk yang satu ini mengandung moisturizing cream yang optimal untuk menjadikan kulit ketiak secara lebih halus dan lembut.

Tak hanya itu saja, dengan formula invisible dry, deodorant ini dpat membuat kulit kering dengam sempurna dalam waktu yang cepat.

3.    Sukin natural deodorant signature

Rekomendasi deodorant yang tidak membuat baju kuning selanjutnya adalah sukin natural deodorant signature.
Jika kamu ingin memiliki kulit ketiak yang halus, cerah dan wangi maka kamu bisa memilih sukin signature natural deodorant.

Produk berbahan alami ini ideal untuk kamu yang memiliki kulit sensitif dan cenderung menggelap.

BACA JUGA:3 DIY Masker Rambut Alami untuk Berbagai Permasalahan, Cuma Butuh 2 Bahan Saja

BACA JUGA:3 Minuman yang Membuat Kulit Putih Bersih, Yuk Ikuti Resepnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: