5 Rekomendasi Parfum yang Cocok di Cuaca Panas, Bikin Wangi Seharian

5 Rekomendasi Parfum yang Cocok di Cuaca Panas, Bikin Wangi Seharian-Youtube.com / liviejunkie-
Pas banget nih jadi andalan kamu yang suka aroma feminim seya elegan. Kemasannya juga mewah lho dan bikin kesan mahalnya semakin terasa.
Meski berwarna putih, tenang aja produknya gak bikin noda di baju. Jadi, yuk cobain sekarang!
4. Bizarre Eau De Toilette Sunset Lovers
Lagi cari parfum yang cocok untuk aktivitas outdoor di tengah cuaca panas? Cobain nih Bizarre Eau De Toilette Sunset Lovers.
Varian satu ini menghadirkan aroma yang lembut dan segar. Karena, menggabungkan wewangian bunga freesia serta ekstrak buah pir.
BACA JUGA:5 Bedak Penghilang Flek Hitam yang Aman agar Kulit Mulus dan Cerah
Aromanya cocok untuk digunakan pada kegiatan sehari-hari. Jadi, cocok nih buat kamu yang punya aktivitas padat pagi hingga malam hari.
Kemasannya juga mewah dan memberikan kesan elegan saat digunakan. Soal harga, dibanderol mulai dari 30 ribuan aja. Hemat banget, kan?
5. Lilith and Eve Garden of Eden Eau De Parfum
Parfum yang wangi seharian dan tahan lama terakhir adalah Lilith and Eve Garden of Eden Eau De Parfum. Varian satu ini merupakan pendatang baru yang populer.
Terinspirasi dari produk high end, merk ini menghadirkan aroma yang segar dan lembut. Kandunganya berupa pear, melon, serta freesia dan amber.
BACA JUGA:5 Urutan Cara Pakai Kelly Pearl Cream yang Benar, Wajah Auto Glowing Flek Hitam
Jadi, cocok banget untuk kamu yang suka wewangian lembut ala bunga yang menyegarkan. Kata Hanya pun mencapai 5 jam pemakaian.
Uniknya, ada glitter di dalamnya. Sehingga, membuat kulit yang terkena parfum tampak glowing. Kemasannya pun mewah dan bikin kamu makin elegan.
Menggunakan produk wewangian yang tepat adalah kunci untuk nyaman tampil seharian. Meski cuaca panas pun kamu tetap bisa wangi bebas bau badan. Jadi, mau cobain produk rekomendasi parfum yang cocok di cuaca panas mana nih?
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: