3 Skincare yang Mengandung Vitamin C khusus Mencerahkan Wajah
3 Skincare yang Mengandung Vitamin C khusus Mencerahkan Wajah-Youtube / Daddy lifestyle-
Adapun pemakainnya juga sangat mudah, yakni hanya diratakan ke kulit wajah dan leher yang telah dibersihkan di waktu pagi dan malam hari.
Cukup dengan menggunakan rojukiss cleanser sebelum pemakaian serum dan sheet mask rojukiss pore expert setelah serum untuk mendapatkan hasil yang optimal.
2. True to skin glo c booster serum
Rekomendasi skincare yang mengandung vitamin c khusus mencerahkan wajah selanjutnya adalah true to skin glo c booster serum.
Glo c booster merupakan serum wajah yang diformulasikan untuk mencerahkan dan melembapkan kulit wajah.
Adapun bahan aktif seperti kandungan vitamin c, alpha arbutin, hyaluronic acid dan calendula yang mampu membantu merawat elastisitas kulit, merawat kkencangan kulit dan enutrisi kulit sehingga kulit wajah terasa lembut, kenyal dan terlihat glowing.
BACA JUGA:3 Metode Mengelupas Flek Hitam di Wajah Secara Instan Tanpa Pakai Skincare Mahal
BACA JUGA:5 Cara Mudah Mengatasi Wajah Bruntusan, Lakukan Ini Secara Rutin Bikin Mulus Lagi
Serum wajah ini memiliki kandungan vitamin c, hyaluronic dan alpha arbutin yang memiliki klaim dapat mencerahkan wajah, menyamarkan noda hitam pada kulit wajah sebagai antioksidan dan mampu mendorong produksi kolagen.
Skincare yang mengandung vitamin c ini juga dapat kamu temukan dengan mudah di gerai kecantikan terdekat.
3. Somethinc c riously 24 k gold essence
Rekomendasi skincare yang mengandung vitamin c khusus mencerahkan wajah dan menghilangkan noda hitam selanjutnya adalah somethinc c riously 24 k gold essence.
Serum perawatan wajah ini memiliki kandungan vitamin c yang stabil dan tidak mudah teroksidasi dan membantu mencerahkan kulit.
BACA JUGA:Review Rose All Day Don't Forget Sunscreen Silky Lotion 2024, Anti Kusam!
BACA JUGA:5 Cara Mudah Mengatasi Wajah Bruntusan, Lakukan Ini Secara Rutin Bikin Mulus Lagi
Selain itu, serum ini diperkaya dengan kandungan emas 24 karat, dapat menjaga zat-zat penting yang dibutuhkan kulit supaya terlihat lebih halus, menghilangkan kusam dan warna kulit wajah yang tidak rata.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: