4 Serum Lokal Wardah Khusus Mencerahkan Wajah Terbaik, Bantu Samarkan Flek Hitam dan Kecilkan Pori-Pori
4 Serum Lokal Wardah Khusus Mencerahkan Wajah Terbaik, Bantu Samarkan Flek Hitam dan Kecilkan Pori-Pori-Youtube / Elsa Sylvia-
RADARPEKALONGAN.CO.ID – Rekomendasi serum lokal wardah khusus mencerahkan wajah ini bisa kamu dapatkan dengan harga yang sangat terjangkau lho!
Salah satu produk skincare lokal yang cukup populer adalah skincare wardah. Brand wardah ini menjadi merek beauty skincare yang banyak diminati dan memiliki kegunaan untuk mengatasi masalah pada kulit secara optimal.
Khususnya dalam mencerahkan wajah, skincare wardah ini tak tanggung-tanggung memformulasikan produk skincarenya secara khusus.
Untuk kamu yang memiliki masalah kulit wajah kusam, kamu bisa menggunakan serum lokal wardah khusus mencerahkan wajah berikut ini.
BACA JUGA:3 Racikan Masker Kopi Penghilang Flek Hitam Membandel, Ini Cara Pakai Agar Wajah Glowing
BACA JUGA:DIY Masker Alpukat untuk Mengelupas Noda Hitam di Wajah, Ini Cara Racik Agar Kulit Glowing
Rekomendasi serum lokal wardah khusus mencerahkan wajah
1. Wardah c defense serum
Rekomendasi serum lokal wardah khusus mencerahkan wajah yang pertama adalah wardah c defense serum.
Dengan menggunakan serum lokal wardah khusus mencerahkan wajah yang satu ini menjadikan kulit wajah kamu menjadi lebih glowing karena kandungannya yang kaya antioksidan.
Serum dari wardah ini mengandung vitamin c yang berkualitas tinggi dan mampu mencerahkan kulit wajah kamu dalam waktu empat minggu.
Tak hanya itu saja, kandungan vitamin c ini juga berfungsi sebagai antioksidan untuk melindungi kulit wajah dari kerusakan akibat radikal bebas.
BACA JUGA:4 Bedak Wardah yang Cocok untuk Wajah Mudah Berkeringat, Bantu Samarkan Pori-Pori Terbuka
BACA JUGA:DIY Masker Lemon Pengelupas Flek Hitam dalam 1 Malam, Begini Cara Meraciknya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: