DIY Racikan Pengelupas Flek Hitam Dari Bahan Dapur, Begini 3 Cara Meraciknya
DIY Racikan Pengelupas Flek Hitam Dari Bahan Dapur, Begini 3 Cara Meraciknya-Youtube.com / I Am That Girl-
RADARPEKALONGAN.CO.ID - Ada lho diy racikan pengelupas flek hitam dari bahan dapur. Begini tiga cara meraciknya yang bisa kamu coba di rumah.
Flek hitam di wajah kerap menjadi hal yang membuat penampilan kurang maksimal. Bahkan, menyebabkan warna kulit tidak merata dan tapak kusam.
Jika kamu tengah mengalaminya tak perlu khawatir. Kondisi ini sendiri sebenarnya tidak berbahaya. Namun, bisa mengganggu estetika wajah.
Tak ayal, banyak orang berlomba-lomba mencari cara untuk mengatasinya. Apakah kamu salah satunya?
BACA JUGA:4 Serum yang Ampuh Mengecilkan Pori-Pori, Bikin Wajah Mulus dan Cerah Merata
BACA JUGA:DIY Minuman Kolagen Penghilang Kerutan dan Garis Halus, Bikin Wajah Glowing Pakai 2 Bahan Ini
Ada banyak penyebab yang memicu masalah ini. Mulai dari paparan sinar matahari, perubahan hormon hingga bekas jerawat yang menghitam. Lalu, timbul pertanyaan apa flek hitam di wajah bisa hilang dengan sendirinya?
Jawabannya tergantung pada kondisi serta penyebab masalah noda hitam di wajah. Jika terjadi karena paparan sinar matahari bisa ditangani dalam beberapa waktu perawatan, Nah, buat kamu yang penasaran cara menghilangkan flek hitam secara alami dengan apa? Langsung aja nih simak pembahasan ini sampai akhir ya. Jadi, jangan kemana-mana!
DIY Racikan Pengelupas Flek Hitam Dari Bahan Dapur
Lalu, bagaimana cara menghilangkan flek hitam di wajah secara alami? Berikut ini adalah panduan dalam membuat racikan masker pengelupas flek hitam agar glowing;
Bahan yang Dibutuhkan:
Jika ditanya, bahan dapur apa yang dapat memudarkan bintik hitam? Ini dia bahan yang dibutuhkan dalam diy racikan pengelupas flek hitam dari bahan dapur
- 1 sendok kopi hitam bubuk
- 1 sendok gula pasir
- 1 sendok minyak kelapa
- 2 sendok air lemon
- 1 buah mangkuk
- 1 buah kuas masker
BACA JUGA:4 Skincare Lokal Penghilang Flek Hitam yang Bikin Wajah Glowing, Sudah BPOM Bebas Merkuri
Jika ditanya, apakah kopi bisa menghilangkan flek hitam? Jawabannya tentu saja bisa.
Adanya kandungan berupa antioksidan berupa polifenol inilah yang memberikan efek optimal di wajah, Sebab, zat satu ini dapat melindungi kulit dari sinar matahari yang bisa juga menyebabkan penuaan.
Tak hanya itu, kopi juga mengurangi masalah munculnya noda hitam, kemerahan hingga garis halus di wajah. Namun, pastikan kamu menggunakan kopi bubuk non gula ya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: