DIY Masker Putih Telur Pengencang Kulit Kendur, Cuma 3 Langkah Bikin Wajah Awet Muda

DIY Masker Putih Telur Pengencang Kulit Kendur, Cuma 3 Langkah Bikin Wajah Awet Muda-Youtube.com/ moi ngeuy-
Hal ini tak lepas dari kandungannya yang beragam. Mulai dari protein, albumin, hingga kolagen yang berlimpah.
Kombinasi ini yang berfungsi dalam mengencangkan kulit kendur, mengontrol produksi minyak berlebih hingga menghaluskan tekstur kulit. Namun, pastikan kamu memakai bahan yang segar ya.
Begitu pula dengan madu murni. Terdapat kandungan berupa antioksidan hingga anti inflamasi. Hal ini yang membantu melembabkan kulit, melawan radikal bebas, mencegah penuaan hingga menenangkan kulit yang iritasi maupun kemerahan.
BACA JUGA:Begini Cara Membuat Masker Kopi untuk Wajah Glowing Bebas Flek Hitam, Cuma 3 Langkah!
BACA JUGA:DIY Masker Minyak Zaitun Pengelupas Flek Hitam dalam 1 Malam, Bikin Wajah Glowing!
Sedangkan alpukat memiliki manfaat berlimpah nih. Diketahui, di dalamnya terdapat kandungan berupa vitamin E dan asam lemak. Tak ayal, efeknya bisa membantu menutrisi kulit, meregenerasi sel kulit yang baru hingga membuat kulit wajah lebih kenyal bebas kerutan.
Langkah Pembuatan:
Jika ditanya, bagaimana cara membuat masker putih telur? Ternyata, cukup mudah lho. Berikut ini adalah langkah-langkahnya;
- Kamu perlu memisahkan antara putih telur dengan kuningnya.
- Ambil bagian putihnya dan masukan ke dalam mangkuk.
- Lanjut, di sisi lain kamu juga perlu untuk menghaluskan alpukat yang sudah dibersihkan dari biji serta kulitnya.
- Campurkan putih telur dan alpukat halus dalam mangkuk yang sama.
- Jika sudah tercampur sempurna, masukan juga madu dan aduk kembali.
- Setelah menjadi kalis, maka masker pun sudah jadi dan siap digunakan.
BACA JUGA:DIY Masker Daun Sirih Pengelupas Flek Hitam dalam 1 Malam, Begini Cara Buatnya!
Langkah Penggunaan:
Jika ditanya, berapa lama memakai putih telur di wajah? Simak yuk aturan pakai masker putih telur berikut ini;
- Kamu perlu untuk membersihkan wajah terlebih dahulu dengan micellar water.
- Kemudian, cuci wajah dengan sabun agar bersih maksimal.
- Setelahnya, kamu dapat mengeringkannya dan ambil racikan masker tadi.
- Berikutnya, oleskan masker ke wajah secara merata dan diamkan selama 20 menit.
- Terakhir, kamu bisa membilasnya dengan air hangat dan lanjut dengan sabun wajah jika diperlukan.
BACA JUGA:DIY Shampo untuk Menghilangkan Uban dari Bahan Dapur, Rambut Kembali Hitam dalam 1 Malam
BACA JUGA:5 Bedak Padat untuk Usia 40 Tahun yang Tahan Lama, Makin Glowing Saat Kena Keringat
Agar hasilnya, kamu bisa melanjutkan penggunaan skincare usia wajah kering kembali. Mudah, bukan?
Namun, apakah boleh masker putih telur tiap hari? Sayangnya, hal ini tidak disarankan. Kamu cukup menggunakanya sebanyak dua kali seminggu untuk hasil yang optimal ya.
Sejauh ini, belum ada laporan mengenai efek samping putih telur untuk wajah. Pastikan kamu selalu menggunakan diy masker putih telur pengencang kulit kendur di atas dengan rutin dan sesuai panduan ya. Selamat mencobanya dan rasakan perubahannya!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: