Duel Sengit Honda PCX 160 dengan Yamaha Nmax Turbo, Keduanya Memiliki Kelebihan Masing-Masing!

Duel Sengit  Honda PCX 160 dengan Yamaha Nmax Turbo, Keduanya Memiliki Kelebihan Masing-Masing!

Duel Sengit Honda PCX 160 dengan Yamaha Nmax Turbo, Keduanya Memiliki Kelebihan Masing-Masing!--Youtube/VP18 channel

Inovasi terbaru memang sudah disematkan pada Honda PCX, khususnya untuk tipe tertingginya yaitu RoadSync, menjadikan pengalaman berkendara semakin premium, berkelas dan nyaman.

BACA JUGA:Toyota Kijang LGX Diesel Masih Banyak Dicari Karena Sanggup Konsumsi Solar Busuk dan Harganya Murah!

BACA JUGA:Pilihan 5 Mobil yang Cocok Dikendarai Anak Muda, Harganya Murah Bahan Bakarnya Irit!

Varian tertingginya tersebut, sudah memiliki fitur Smartphone Connection yaitu Honda Roadsync, yang memiliki fungsi sebagai navigasi, telepon, musik, pesan sampai voice command.

Tidak hanya itu saja, masih ada fitur eksklusif lain yang bisa kamu jumpai pada varian tertingginya, yaitu Pass Beam Switch pada haldlebar, TFT panel meter 5 inci yang memiliki 2 mode, yaitu ada day dan night, sampai Subtank Rear Suspnsion.

Dapur pacunya sendiri, PCX ini dibekali dengan mesin berkapasitas 160 cc 4 katup eSP+ dan sudah memiliki pendingin cairan.

BACA JUGA:Toyota Calya G 2024 Menjadi Varian Paling Laris, Selain Bahan Bakarnya yang Irit Ini Alasan Lainnya!

BACA JUGA:Komprasi Honda PCX 160 dengan Yamaha Nmax Turbo, Mending Pilih yang Mana? Simak Sampai Selesai Yuk!

Sementara itu, untuk Yamaha Nmax Turbo sendiri hadir dengan desain yang lebih gagah jika dibandingkan dengan generasi sebelumnya.

Saat ini, Yamaha Nmax Turbo sudah menggunakan lampu depan yang full dengan LED, yang didukung oleh dual projector menjadikan penerangan lebih fokus.

Tidak hanya itu saja, pada bagian belakangnya juga sudah menggunakan lampu full LED, sehingga keamanan berkendara semakin meningkat di malam hari.

BACA JUGA:Honda PCX 160 2024 Masih Banyak Peminatnya, Fiturnya Semakin Canggih dan Memang Layak Dimiliki!

BACA JUGA:Yamaha X-Ride Motor Matic Off Road yang Masih Eksis di Jalan Raya dan Banyak Peminatnya Karena Ini Penyebabnya

Adapun aura modernnya, semakin terpancar dari layar Multi Infotainment Displaynya, yang sudah dapat menampilkan beragam informasi mengenai motor.

Bahkan, pengendara atau pemilik pun sudah dapat mengoperasikannya melalui jokstick yang terletak pada bagian setir kemudi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: