Trik Ampuh Menyimpan Tempe Agar Awet hingga Sebulan Tanpa Garam, Tetap Lezat dan Praktis!

Trik Ampuh Menyimpan Tempe Agar Awet hingga Sebulan Tanpa Garam, Tetap Lezat dan Praktis!

Trik Ampuh Menyimpan Tempe Agar Awet hingga Sebulan Tanpa Garam, Tetap Lezat dan Praktis!-Galeri Linda-Youtube

BACA JUGA:AMPUH! Trik Mengatasi dan Menghilangkan Noda Minyak di Pakaian, Cuma Pakai 1 Bahan Dapur Saja

2. Potong dan Sayat Tempe

Potong tempe sesuai selera dan sayat tipis seluruh permukaannya.

Langkah tersebut bertujuan agar bumbu marinasi dapat meresap sempurna ke dalam tempe, yang mana hal tersebut dapat meningkatkan cita rasanya saat dimasak.

3. Siapkan Bumbu Marinasi

Haluskan 1 sendok teh garam dan 2 siung bawang putih, lalu campur dengan air di dalam panci.

Tambahkan 2 sendok teh bubuk kunyit untuk memberikan warna dan aroma khas.

4. Masak Tempe dalam Bumbu

Rebus bumbu hingga mendidih, lalu masukkan potongan tempe. Tutup panci dan masak hingga air menyusut sepenuhnya.

Proses tersebut dapat membantu membunuh bakteri dan mengawetkan tempe tanpa perlu tambahan bahan pengawet.

BACA JUGA:Trik Mudah Membersihkan Minyak Goreng Bekas Pakai 1 Bahan Dapur, Nggak Perlu Dibuang Lagi!

BACA JUGA:Trik Mengatasi dan Membersihkan Lantai Keramik Dekil dan Berkerak, Cuma Pakai 1 Bahan Dapur

5. Simpan dalam Wadah Kedap Udara

Tiriskan tempe yang telah dimasak dan susun dalam wadah kedap udara. Biarkan hingga benar-benar dingin sebelum menutupnya rapat.

Simpan wadah di dalam freezer untuk menjaga tempe tetap segar hingga sebulan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: