3 Cara Pakai Santan untuk Menghilangkan Uban Dalam 1 Malam, Bikin Hitam Permanen

3 Cara Pakai Santan untuk Menghilangkan Uban Dalam 1 Malam, Bikin Hitam Permanen-Youtube / MIMI Channel-
Begini cara pakai santan untuk menghilangkan uban dalam 1 malam:
- Pertama, kamu bisa mengocok putih telur hingga mengembang
- Tambahkan lima sendok makan santan setelah itu kocok kembali
- Tambahkan dengan satu sendok teh minyak vitamin E ke dalam campuran
- Oleskanlah masker rambut ini ke kulit kepala dan rambut
- Tutupi rambut kamu menggunakan shower cap lalu diamkan selama kurang lebih 20 menit
- Cuci bersih rambut dengan shampo biasa dan air dingin
- Hindari menggunakan air hangat untuk encegah telur berubah menjadi matang
- Ulangi cara pakai santan untuk menghilangkan uban dalam 1 malam ini sebanyak sekali dalam waktu seminggu.
2. Santan dan yoghurt
Cara pakai santan untuk menghilangkan uban dalam 1 malam yang selanjutnya adalah dengan menggunakan santan dan yoghurt.
Yoghurt kaya akan kandungan probiotik yang mampu membantu menumbuhkan rambut yang lebih hitam berkilau.
BACA JUGA:DIY Lulur Susu untuk Memutihkan Kulit dalam 1 Malam, Begini Cara Meraciknya
BACA JUGA:Review 2 Primer Terbaru BNB Barenbliss, Wajah Flawless Tanpa Pori-Pori dan Flek Hitam
Ketika digunakan ke rambut, maka campuran ini mampu membantu mengobati ketombe, mengatasi kutu rambut hingga meredakan kulit kepala yang gatal.
Begini cara pakai santan untuk menghilangkan uban dalam 1 malam:
- Pertama, kamu bisa mencampurkan lima sendok makan santan dan satu sendok makan yoghurt
- Pijatkan campuran tersebut ke kulit kepala
- Aplikasikan dari akar hingga ujung rambut
- Tutupi rambut dengan shower cap lalu diamkanselama kurang lebih satu atau dua jam
- Cuci rambut dengan shampo biasa kamu gunakan.
BACA JUGA:4 Serum Wardah Pengilang Flek Hitam yang Bikin Glowing, Cocok untuk Usia 40 Tahun Ke Atas
BACA JUGA:DIY Toner Lidah Buaya untuk Memutihkan Wajah Kusam, Tambah 1 Bahan Ini
3. Santan dan lemon
Cara pakai santan untuk menghilangkan uban dalam 1 malam selanjutnya adalah dengan menggunakan santan dan lemon.
Lemon memiliki kandungan vitamin c yang juga dapat membantu mengatasi masalah jamur penyebab ketombe.
Begini cara pakai santan untuk menghilangkan uban dalam 1 malam:
- Pertama, kamu bisa mencampurkan santan dan air perasan jeruk lemon ke dalam wadah
- Dinginkan ke dalam kulkas sekitar 4 jam lamanya
- Oleskanlah campuran santan dan air perasan lemon ke seluruh rambut
- Tunggu atau diamkan selama 40 hingga 50 menit
- Keramas rambut menggunakan air bersih.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: