4 Cara Buat Kondisioner Alami untuk Menghilangkan Uban, Langsung Bikin Hitam di Keesokan Paginya

4 Cara Buat Kondisioner Alami untuk Menghilangkan Uban, Langsung Bikin Hitam di Keesokan Paginya

4 Cara Buat Kondisioner Alami untuk Menghilangkan Uban, Langsung Bikin Hitam di Keesokan Paginya-Youtube / 922 channel-

Begini cara buat kondisioner alami untuk menghilangkan uban:

-    Pertama, kamu membutuhkan 1 buah telur dan 1 sendok makan minyak zaitun
-    Kocok telur lalu campurkan minyak zaitun ke dalamnya
-    Oleskanlah campuran tersebut ke seluruh rambut yang kering
-    Gunakan topi mandi dan keringkan menggunakan api kecil selama kurang lebih 10 menit
-    Cuci dan keramas rambut kamu menggunakan air dingin.

4.    Minyak jarak dan telur

Cara buat kondisioner alami untuk menghilangkan uban selanjutnya adalah dengan menggunakan minyak jarak dan telur.
Minyak jarak ini terkenal akan manfaatnya dapat meningkatkan pertumbuhan rambut.

BACA JUGA:DIY Shampoo Santan untuk Menghilangkan Uban Sampai Ke Akar, Begini 3 Langkah Buatnya

BACA JUGA:DIY Masker Air Mawar Viva dan Kopi, Cukup 2 Bahan Wajah Glowing Flek Hitam Pudar

Sedangkan telur mengandng protein dan asam amino yang dapat menjaga warna asli pada rambut.

Begini cara buat kondisoner alami untuk menghilangkan uban:

-    Pertama kamu perlu menyiapkan 1 sendok makan minyak jarak dan 1 buah telur
-    Kocok minyak jarak dan telur secara bersamaan ke dalam mangkuk
-    Oleskanlah campuran tersebut ke rambut yang kering dan gunakan topi mandi
-    Diamkan selama satu jam
-    Cuci bersih rambut kamu dengan shampo.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: