AFF Panik Timnas Indonesia Keluar! Takut Nama ASEAN Meredup Tanpa Skuad Garuda
AFF Panik Timnas Indonesia Keluar-GARUDA SPACE-Youtube
Bek kanan berdarah Maluku ini mencatat kenaikan dari Rp69,53 miliar menjadi Rp78,22 miliar. Debutnya bersama Timnas Indonesia pada November lalu turut menjadi faktor penentu.
BACA JUGA:3 Weton yang Perlu Waspada Pada Malam Tahun Baru 2025 dan Bagaimana Cara Menanggulanginya
BACA JUGA:Pelatih Belanda yang Berpotensi Angkat Prestasi Timnas Indonesia Jika Shin Tae-yong Memilih Mundur
Ragnar Oeratmangun
Striker Timnas Indonesia yang membela klub Belgia, F.C.V Dender, mengalami kenaikan dari Rp10,43 miliar menjadi Rp11,82 miliar. Penampilan gemilangnya menjadi sorotan publik sepak bola.
Victhor Dethan: Pesan Berkelas Meski Timnas Gagal
Victhor Dethan, pemain muda keturunan Kanada, menjadi salah satu bintang Timnas Indonesia di Piala AFF 2024.
Meskipun skuad Garuda harus tersingkir di fase grup, namun Victhor Dethan bangga akhirnya bisa mengenakan seragam merah putih.
Dalam pernyataannya, ia meminta maaf kepada suporter atas hasil yang kurang memuaskan dan berjanji Timnas Indonesia akan lebih baik di masa depan.
BACA JUGA:Tagar STY OUT Ramai Usai Timnas Indonesia Kandas di Piala AFF 2024, Publik: Kita Tetap Dukung!
BACA JUGA:Cristian Gonzales Turun Gunung! Siap Asah Striker Timnas Indonesia untuk Masa Depan Gemilang
Dampak Jika Timnas Indonesia Keluar dari AFF
Isu keluarnya Timnas Indonesia dari AFF memicu pro dan kontra. Beberapa media Vietnam dan Malaysia menyoroti potensi kerugian yang akan dialami Indonesia.
Jika skuad Garuda bergabung dengan EAFF, kompetisi utama seperti EAFF E1 Football Championship hanya diikuti oleh empat negara, sehingga Indonesia harus menjalani kualifikasi terlebih dahulu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: