Usaha Dagang yang Cocok Berdasarkan Hari Lahir Menurut Primbon Jawa, Ketahui Sekarang Juga!

Usaha Dagang yang Cocok Berdasarkan Hari Lahir Menurut Primbon Jawa, Ketahui Sekarang Juga!

Usaha Dagang yang Cocok Berdasarkan Hari Lahir Menurut Primbon Jawa-BALEKAMBANG tv-Youtube

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Pada artikel kali ini, kita akan membahas mengenai usaha dagang yang cocok berdasarkan hari lahir menurut primbon Jawa.

Memulai usaha dagang tidak hanya membutuhkan modal dan strategi bisnis yang matang, tetapi juga pemilihan waktu yang tepat.

Menurut Primbon Jawa, setiap hari lahir memiliki pengaruh tersendiri terhadap kesuksesan usaha.

Oleh karena itu, pemilihan hari yang sesuai dengan watak kelahiran dapat meningkatkan peluang keberhasilan.

Dilansir dari kanal Youtube BALEKAMBANG TV, Berikut ini adalah usaha dagang yang cocok berdasarkan hari lahir menurut Primbon Jawa, sebagaimana dirangkum oleh RADARPEKALONGAN.CO.ID.

BACA JUGA:Mancing Mania Wajib Tahu! Rahasia Hari Baik untuk Memancing Ikan Agar Hasil Melimpah, Ternyata…

BACA JUGA:Tinggal Hitungan Hari! Orang dengan Weton Ini Akan Kaya Raya dan Diangkat Derajatnya, Adakah Weton Kalian?

Usaha Dagang yang Cocok Berdasarkan Hari Lahir Menurut Primbon Jawa

1. Hari Minggu

Hari Minggu atau Ahad berasal dari kata "Ahad" yang berarti hari pertama. Orang yang lahir pada hari ini memiliki neptu 5 dan berwatak seperti matahari yang bersinar terang.

Usaha dagang yang cocok untuk kelahiran Minggu adalah bisnis makanan dan minuman. Beberapa contohnya adalah:

  • Warung makan
  • Toko kue dan roti
  • Usaha es atau minuman segar

2. Hari Senin

Hari Senin berasal dari kata "Isnain" yang berarti hari kedua. Orang yang lahir pada hari ini memiliki neptu 4 dan berwatak seperti rembulan yang memberikan ketenangan.

Oleh karena itu, usaha yang berhubungan dengan kebutuhan pokok sangat cocok, seperti:

  • Usaha sembako
  • Toko sayuran dan buah-buahan
  • Bisnis daging dan ikan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: