Bosan ke Lawang Sewu 5 Wisata Keluarga di Semarang Ini Bisa Kamu Kunjungi, Dijamin Seru dan Tiketnya Murah

Bosan ke Lawang Sewu 5 Wisata Keluarga di Semarang Ini Bisa Kamu Kunjungi, Dijamin Seru dan Tiketnya Murah

Bosan ke Lawang Sewu 5 Wisata Keluarga di Semarang Ini Bisa Kamu Kunjungi, Dijamin Seru dan Tiketnya Murah--Instagram/gunarto_song

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Masih bingung mau menghabiskan waktu libur kemana, beberapa wisata keluarga di Semarang ini bisa kamu kunjungi.

Semarang tidak hanya menjadi ibu kota dari Provinsi Jawa Tengah saja, namun juga memiliki banyak wisata keluarga yang bisa dikunjungi.

Nah, berikut kami tawarkan beberapa wisata keluarga di Semarang yang bisa kamu kunjungi untuk menikmati liburan, tiket masuknya murah.

BACA JUGA:5 Wisata Pantai di Batang yang Sayang untuk Dilewatkan Ketika Musim Liburan Tiba

BACA JUGA:5 Wisata Alam di Batang yang Nyaman untuk Keluarga, Dijamin Tempatnya Bikin Betah

1.  Saloka Theme Park

Wisata keluarga di Semarang, yang pertama adalah Saloka Theme Park, wajib kamu kunjungi bersama keluarga dijamin seru ketika berkunjung kesini.

Saloka Theme Park ini, menawarkan berbagai bentuk taman rekreasi yang cocok banget untuk semua kalangan usia, termasuk anak-anak sekalipun.

Saloka Park ini, setidaknya memiliki kurang lebih 25 wahana yang bisa kamu coba, tidak perlu khawatir mengenai keamanannya karena sudah sangat terjamin.

BACA JUGA:5 Tempat Wisata yang Masih Alami di Pekalongan untuk Menikmati Akhir Pekan, Udaranya Dingin Banget

BACA JUGA:Liburan Kesini Saja, 5 Tempat Wisata Keluarga di Batang Ini Cocok untuk Menghabiskan Akhir Pekan

2. Candi Gedong Songo

Selanjutnya ada Candi Gedong Songo, yang menjadi salah satu Candi yang masih tersisa di Semarang dan masih berdiri gagah sampai hari ini.

Candi Gedong Songo ini, berada diketinggian 1.200 mdpl, jadi ketika berkunjung kesini menggunakan jaket tebal supaya kamu tidak kedinginan.

Candi Gedong Songo juga memiliki pemandangan yang indah, karena menghadap langsung ke Gunung Ungaran, tiket masuknya juga cukup terjangkau.

BACA JUGA:5 Wisata Alam di Batang yang Cocok Banget untuk Menghabiskan Liburan Akhir Pekan, Bisa Camping Juga

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: