4 Merk Toner Lokal untuk Menghilangkan Flek Hitam Membandel

4 Merk Toner Lokal untuk Menghilangkan Flek Hitam Membandel-Freepik-
4. Erha truwhite brightening face toner
Toner wajah dari erha ini merupakan salah satu rekomendasi toner lokal untuk menghilangkan flek hitam yang dapat kamu coba.
Toner wajah yang satu ini aman untuk digunakan untuk kulit wajah yang sensitif.
Toner ini diformulasikan secara khusus untuk mengangkat sel-sel kulit mati, membantu melembapkan, hingga mampu menghilangkan noda hitam.
Tak hanya itu saja, ia juga dapat membuat kulit wajah menjadi lebih siap untuk penyerapan skincare yang selanjutnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: