5 Cara Membuat Wajah Lembap Secara Alami dan Praktis Tanpa Pakai Pelembap

5 Cara Membuat Wajah Lembap Secara Alami dan Praktis Tanpa Pakai Pelembap-Freepik-
RADARPEKALONGAN.CO.ID – Ingin tahu bagaimana cara membuat wajah lembap secara alami dan praktis?
Kondisi kulit yang kering, gatal dan juga bersisik ini tentu saja menimbulkan rasa kurang nyaman dan dapat mengganggu penampilan.
Menariknya kamu bisa menggunakan bahan-bahan alami untuk mengatasi kulit yang kering.
Cara membuat wajah lembap secara alami dan praktis
1. Madu
Cara membuat wajah lembap secara alami dan praktis yang pertama adalah dengan menggunakan madu.
Madu memilikikandungan prtein, asam amino, vitamin, enzim dan mineral yang lainnya.
BACA JUGA:4 Face Mist yang Bagus untuk Cuaca Panas, Efektif Melembabkan Kulit Seharian
BACA JUGA:3 Cara Mencerahkan Wajah Pria yang Kusam dan Berminyak, Cuma Modal Bahan di Rumah
Tak hanya itu saja, madu juga memiliki sifat humektan alami yang dapat mengikat kelembapan pada kulit.
Maka dari itu bahan alami ini mampu membantu mengatasi masalah kulit kering dan bersisik.
Begini cara membuat wajah lembap secara alami dan praktis dengan madu:
Pertama kamu hanya perlu mengoekskan madu mentah ke kulit wajah atau bagian kulit yang kering.
Akan tetapi pastikan untuk kamu dapat membasahi bagian tubuh yang kering terlebih dahulu.
Setelah itu kamu bis mendiamkan selama kurang lebih 20 menit sebelum kamu membilas wajah.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Sabun untuk Kulit Kering di Alfamart yang Efektif Melembabkan
BACA JUGA:Review Skin Aqua Tone Up UV Essence SPF 50+ PA++++ Latte Beige, Bantu Ratakan Warna Kulit
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: