Mau Putih Dalam Sehari? Begini Cara Memutihkan Tangan yang Belang Secara Alami dalam 3 Langkah

Mau Putih Dalam Sehari? Begini Cara Memutihkan Tangan yang Belang Secara Alami dalam 3 Langkah

Cara Memutihkan Tangan yang Belang Secara Alami-Radarpekalongan.disway.id / Istimewa-

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Cara memutihkan tangan yang belang secara Alami bisa jadi pilihan yang tepat. Apalagi, jika kamu ingin kembali putih dalam sehari. 

Kulit tangan yang belang tentu kerap menjadi masalah. Apalagi, jika kamu perlu penampilan maksimal setiap harinya. 

Sayangnya, mengatasi masalah kulit tangan yang belang bukan perkara yang mudah, utuh perawatan yang tepat dan konsisten ntuk mendapatkan kembali warna kulit yang lebih cerah.

BACA JUGA:5 Warna Lipstik Wardah untuk Bibir Hitam dan Tebal, Ada Jenis Matte hingga Glossy!

Apa Penyebab Kulit Belang?

Namun, timbul sebuah pertanyaan mengenai penyebab kulit yang belang. Ada beberapa faktor yang memicu masalah ini terjadi seperti; 

  • Paparan sinar matahari berlebih.
  • Terjadinya penuaan.
  • Adanya bekas luka di kulit.
  • Perubahan hormon yang tidak seimbang.

Lalu, apakah kulit belang bisa kembali seperti semula? Jawabannya tentu saja bisa, asal dilakukan perawatan yang tepat dan juga konsisten.

BACA JUGA:3 Cara Menghilangkan Hitam di Lutut dan Siku Secara Alami, Cuma Pakai Bahan di Rumah

BACA JUGA:4 Rekomendasi Toner untuk Kulit Kering agar Glowing, Efektif Melembabkan dan Menghidrasi

Tenang aja kalau kamu bingung perawatan apa yang bisa digunakan. Maka, wajib simak artikel ini sampai akhir. Karena, ada panduan lengkap yang bisa kamu ikuti.

Cara Memutihkan Tangan yang Belang Secara Alami

Bahan yang Dibutuhkan:

Jika ditanya, bahan alami apa yang bisa memutihkan kulit tangan? Berikut ini bahan yang kamu butuhkan dalam cara memutihkan tangan yang belang secara alami;

  • 3 sendok tepung beras
  • 2 sendok madu murni
  • 1 sendok susu cair
  • 1 buah mangkuk
  • 1 buah handuk bersih

BACA JUGA:3 Cara Hilangkan Gigi Kuning dan Bau Mulut, Cuma Pakai Bahan Dapur Aja!

Kamu tentu sudah tak asing dengan tepung beras bukan? Bahan alami satu ini memiliki kandungan yang efektif dalam meratakan warna kulit yagan. 

Ada juga kandungan berupa asam ferulat dan allantoin di dalamnya. Kombinasi ini kemudian menghadirkan sifat pencerah yang bisa mengurangi hiperpigmentasi secara bertahap.

Selain itu, ada pula kandungan antioksidan yang melindungi kulit dari kerusakan akibat radikal bebas. Jadi, masalah kulit yang belang pun bisa ditangani.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: