Yuk Simak Penjelasan Range Trading sebagai Strategi dalam Trading Saham!

Yuk Simak Penjelasan Range Trading sebagai Strategi dalam Trading Saham!

Yuk Simak Penjelasan Range Trading sebagai Strategi dalam Trading Saham--

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Strategi dalam dunia investasi banyak sekali untuk rencana menghasilkan keuntungan yang maksimal, khususnya pada investasi trading yang biasanya menggunakan Range Trading.

Range Trading adalah strategi trading yang digunakan untuk memanfaatkan pergerakan harga dalam rentang tertentu yang cocok digunakan pada saat pasar sedang kondisi konsolidasi dan trennya tidak jelas.

Range Trading adalah strategi trading yang digunakan untuk memanfaatkan pergerakan harga dalam rentang tertentu, yaitu antara level support (titik terendah) dan level resistance (titik tertinggi).

Ciri-Ciri Range Trading

1. Harga Berada dalam Rentang

Harga berada dalam rentang tertentu, yaitu antara level support dan level resistance.

2. Tidak Ada Tren yang Jelas

Tidak ada tren yang jelas dalam pergerakan harga.

3. Pergerakan Harga yang Terbatas

Pergerakan harga terbatas dalam rentang tertentu.

BACA JUGA:Apa itu Support dan Resistance dalam Trading Saham?

BACA JUGA:Apakah Sama Trading Saham dengan Saham? Yuk Simak Penjelasannya!

Strategi Range Trading

1. Beli di Level Support

Beli saham ketika harga mencapai level support.

2. Jual di Level Resistance

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: