Cara Mengatasi Tanda Penuaan Kulit Wajah Tanpa Operasi Plastik, Bikin Kulit Kencang Bebas Kendur

Cara Mengatasi Tanda Penuaan Kulit Wajah Tanpa Operasi Plastik, Bikin Kulit Kencang Bebas Kendur

Cara Mengatasi Tanda Penuaan Kulit Wajah Tanpa Operasi Plastik, Bikin Kulit Kencang Bebas Kendur-Youtube / Bindia Tamayo-

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Ternyata begini cara mengatasi tanda penuaan kulit wajah tanpa operasi plastik! Mudah banget!
Seiring dengan bertambahnya usia, maka masalah kulit wajah pun juga makin beragam.

Salah satu masalah penuaan pada kulit adalah kulit wajah yang mengendur, munculnya flek hitam, dan yang lain masih banyak lagi.

Untuk mengembalikan wajah yang terlihat tua agar awet muda kembali, kamu bisa menerapkan beberapa cara mengatasi tanda penuaan kulit wajah tanpa operas plastik berikut ini.

Cara mengatasi tanda penuaan kulit wajah tanpa operasi plastik

1.    Yoghurt

Cara mengatasi tanda penuaan kulit wajah tanpa operasi plastik yang pertama adalah dengan menggunakan yoghurt.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Bedak Matte untuk Kulit Berminyak yang Makin Bagus Kalau Terkena keringat

BACA JUGA:Review Elsheskin Acne Care Serum, Kontrol Minyak Berlebih Hingga Komedo di Wajah

Dengan menggunakan yoghurt ke kulit wajah ini dapat membantu membuatnya lebih kuat melawan penyebab kerusakan seperti paparan sinar matahari.

Adanya kandungan asam laktat dan enzim alami lainnya yang terdapat pada yoghurt untuk membersihkan pori-pori dan mengecilkannya.

Hal tersebut ternyata mampu memberikan efek pengenangan pada klit sehingga mampu mengurangi munculnya masalah garis halus dan kerutan.

Untuk membuat masker yoghurt, maka kamu bisa mencampurkan 3 hingga 4 sendok makan yoghurt dan 1 sendok makan minyak zaitun.

BACA JUGA:DIY Campuran Bahan Alami untuk Wajah Glowing, Bikin Cerah dan Kencang Sekaligus

BACA JUGA:5 Cushion yang Mengandung SPF 50, Bantu Melindungi Kulit dari Sinar UV

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: