Ini 3 Cara Membuat Wajah Glowing dengan Bahan Dapur, Tanpa Skincare Mahal!

Ini 3 Cara Membuat Wajah Glowing dengan Bahan Dapur, Tanpa Skincare Mahal!-Radarpekalongan.disway.id / Istimewa -
RADARPEkALONGAN.DISWAY.ID - Tak banyak yang tahu, ada cara membuat wajah glowing dengan bahan dapur tanpa memelukan skincare mahal. Kalau kamu penasaran, pastikan simak sampai akhir ya!
Majunya teknologi membuat sosial media menjadi salah satu sumber dalam mencari panduan perawatan kulit. Adapun banyak tips yang dicari adalah bagaimana membuat wajah menjadi glowing.
Siapa sangka, tak hanya menggunakan skincare untuk mewujudkan kulit impianmu. Kamu juga bisa menggunakan bahan-bahan sederhana yang ada di dapur sebagai solusinya.
BACA JUGA:5 Merk Parfum Wanita yang Wanginya Tahan Lama di Alfamart
Bahan alami tersebut kemudian diolah menjadi masker. Kira-kira masker alami apa yang membuat wajah glowing ya?
Bahan:
Jika ditanya, bahan dapur apa yang bisa memutihkan kulit? Berikut adalah bahan yang kamu perlukan dalam cara membuat wajah glowing dengan bahan dapur;
- 2 sendok teh hijau bubuk
- ½ buah lemon
- 1 sendok minyak zaitun
BACA JUGA:Berikut Campuran 3 Bahan Alami untuk Memutihkan Kulit Bawah Mata, Bikin Wajah Tampak Segar
BACA JUGA:Review Serum Elsheskin untuk Wajah Glowing, 5 Tetes Bikin Noda Hitam Pudar
Kamu mungkin sudah tak asing dengan teh bubuk hijau. Namun, tahukah kamu ada kandungan baik di dalamnya berupa antioksidan.
Fungsinya sendiri membantu melawan radikal bebas, mencerahkan noda hitam hingga mengurangi peradangan. Menarik, bukan?
Sedangkan lemon memiliki kandungan berupa vitamin C yang tinggi. Bahan alami ini juga dikenal akan kandungan pemutih alami yang baik bagi kulit. Adapun manfaatnya membantu mengangkat sel kulit mati dan menyamarkan flek hitam.
Adapun minyak zaitun sendiri membantu melembabkan kulit, menjaga elastisitas, hingga membuat menutrisi. Selain itu, juga membantu memaksimalkan manfaat dari racikan masker.
BACA JUGA:Glowing Tanpa Skincare! Begini 4 Cara Mencerahkan Wajah dengan Bahan Alami
Cara Membuatnya:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: