5 Pensil Alis Waterproof Tahan Lama dan Murah

Jumat 09-01-2026,07:16 WIB
Reporter : Chamalia Azali
Editor : Dony Widyo

Pilihan warnanya juga beragam dan bisa kamu sesuaikan dengan warna asli rambut alismu.

BACA JUGA:5 Merk Sabun Collagen yang Bagus dan Sudah Terdaftar BPOM, Mulai 10 Ribuan

3. Wardah EyeXpert Matic Brow Definer

Pensil alis yang bagus dan tahan lama selanjutnya ada Wardah EyeXpert Matic Brow Definer.

Termasuk jenis pensil mekanik membuatnya sangat mudah digunakan.

Bentuk ujungnya sendiri oval pipih yang bisa menghasilkan tampilan alis secara presisi.

Tekstur nya juga powdery yang smooth dengan intensitas natural. Jadi, tampilannya cantik layaknya rambut alis asli.

Tak hanya itu formulanya juga sudah waterproof dan tahan lama hingga 8 jam pemakaian.

Dilengkapi dengan vitamin E membantu menjaga rambut alis agar kuat anti rontok dan merangsang pertumbuhan rambut baru.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Lip Serum untuk Mencerahkan Bibir Hitam Menahun

4. Sea Makeup Browshow Eyebrow Trio Kit

Gak mau ketinggalan pensil alis yang tahan lama dan waterproof juga datang dari Sea Makeup Browshow Eyebrow Trio Kit.

Produk ini punya tiga fungsi sekaligus dalam satu kemasan.

Terdapat pensil alis, spoolie dan browcara yang memberikan hasil alis sempurna.

Formulanya sendiri tahan lama jadi bikin alis tetap sama sepanjang hari.

Adapun browcara nya berfungsi dalam mengunci bentuk alis agar tahan lama. Teksturnya creamy dan pigmented jadi cocok digunakan sehari-hari.

BACA JUGA:5 Face Mist untuk Kulit Kering dan Kusam Terbaik, Bikin Wajah Glowing

5. Luxcrime Slim Triangle Precision Brow Pencil

Pensil alis waterproof dan harganya murah terkahir ada Luxcrime Slim Triangle Precision Brow Pencil.

Kategori :