RADARPEKALONGAN – Kamu ingin membeli mobil Isuzu Panther? Namun budgetnya cuma Rp 100 jutaan? Tidak perlu khawatir karena kami ada solusinya.
Salah satu mobil keluarga yang masuk ke dalam jenis MPV, dan sampai saat ini masih banyak digemari masyarakat Tanah Air adalah Mobil Isuzu Phanter.
Mobil Isuzu Phanter sendiri pertama kali meluncur di Tanah Air pada tahun 1991 sampai dengan tahun 2021, cukup lama bukan perjalanannya?.
BACA JUGA: Tampilannya Mewah, Isuzu Panther Reborn 2023 Dibandrol dengan Harga Murah!
Selain dikenal sebagai rajanya diesel, Mobil Isuzu Phanter juga dikenal sebagai salah satu mobil yang memiliki mesin tangguh serta kabin yang cukup luas, untuk mobil sekelas MPV.
Jika kamu tertarik untuk memiliki Mobil Isuzu Phanter, namun budgetnya hanya Rp 100 juta saja, berikut kami berikan beberapa rekomendasi Mobil Isuzu Phanter berbagai type yang bisa kamu pilih.
BACA JUGA: Cocok Untuk Hobi Touring, Isuzu Panther Grand Touring, Menyediakan Spesifikasi Tangguh!
Isuzu Panther Cerdas Turbo 2008 – 2010
Jika kamu ingin Isuzu Panther dengan mesin yang handal dan tangguh, penjelasan ya Isuzu Panther Smart Turbo ini, mesinnya sudah terbukti sangat tangguh untuk semua medan.
Hanya dengan budget Rp 100 juta saja, kamu sudah bisa membawa mobil Isuzu Panther Smart Turbo ini ke rumahmu, dijamin gak akan menyesal.
BACA JUGA: Cocok Dijadikan Mobil Keluarga Isuzu Panther Reborn 2023, Konsumsi BBM nya Irit Banget!
Isuzu Panther LV Turbo 2008 – 2010
Untuk Isuzu Panther LV Turbo sendiri, menawarkan sedikit lebih banyak fitur dibandingkan dengan Smart Turbo, termasuk dengan adanya AC ganda serta power window.
Isuzu Panther LV 2008 – 2010
Nah buat kamu yang memiliki hobi berpetulang, mobil ini sangat cocok sekali untuk kamu kendarai, karena mobil ini menawarkan ground clearance yang cukup tinggi dan ukuran velg alloynya juga besar.
BACA JUGA: Tidak Hanya Harganya Saja, Inilah Perbedaan Panther Touring dengan Grand Touring, Tertarik?
Isuzu Panther LS Turbo 2008 – 2010
Buat yang belum tahu, untuk Isuzu Panther LS Turbo ini merupakan Panther type tertinggi dari semua jenis Panther, didalamnya juga sudah dilengkapi dengan beragam fitur mewah bagi pemiliknya.
Beberapa di antara fitur-fitur mewahnya seperti, layar sentuh, kamera parkir dan masih banyak lagi fitur- fitur unggulan yang ditawarkan.
BACA JUGA: Pahami Sebelum Membeli, Inilah Kelebihan dan Kekurangan Isuzu Panther 2023, Wajib Tahu!