5 Tips Awet Muda dengan Lakukan Kebiasaan Sederhana Ini untuk Cegah Wajah Keriput

Sabtu 11-11-2023,09:14 WIB
Reporter : Nikma Baiti Faradisa
Editor : Akhmad Saefudin

5. Tidur yang cukup

Yang terkahir adalah istirahat atau tidur yang cukup. Begadang adalah salah satu kebiasaan yang menjadi masalah bagi kesehatan keseluruhan. Kesehatan kulit pun akan memburuk jika kurang istirahat.

Tidur dengan waktu yang cukup yaitu 7-9 jam akan memperbaiki masalah kulit dan menghidari kulit dari keriput dan masalah penuaan lainnya. Dengan cukup tidur kulit akan meregenerasi sel kulit baru lebih cepat supaya lebih segar dan kencang.

Tidur yang cukup juga dapat atasi kantung mata yang hitam atau mata panda. Mata panda ini adalah tampilan kantong mata yang menghitam dan turun sehingga mambuat postur wajah terlihat kendor.

Posisi tidur yang tepat juga perlu diperhatikan. Tidur terlentang lebih disarankan karena menghindari wajah bergesekan dengan bantal. Gesekan pada bantal ini akan membuat wajah tidak simetris sehingga tidak disarankan.

Itulah beberapa cara atau tips awet muda dengan lakukan kebiasaan sederhana yang pastinya kamu lakukan sehari hari. Jangan meremehkan Kebiasaan yang kamu lakuakan tiap harinya karena mungkin itu juga menjadi pemicu masalah kulit.

Demikian penjelasan singkat mengenai tips awet muda dengan lakukan kebiasaan sederhana. Selain kesehatan tbuh, kesehatan kulit juga perlu diperhatikan. Semoga membantu. (*)

Kategori :