2. Berpuasa Pada Hari Lahir
Cara membuka aura rezeki yang tertutup menurut Islam yang selanjutnya yaitu dengan cara berpuasa pada hari kelahiran. Dalam istilah Jawa, puasa ini disebut dengan puasa weton.
Kalian dapat berpuasa pada hari kelahiran dengan niat puasa syukur pada hari lahir karena Allah SWT dan karena sudah diberikan begitu banyak nikmat oleh Allah SWT.
3. Hindari Pikiran Ruwet
Cara membuka aura rezeki yang tertutup menurut Islam yang berikutnya yaitu dengan menghindari pikiran yang ruwet. Pikiran yang ruwet selain dapat menyebabkan stres juga dapat membuat rezeki kalian menjadi seret.
Hal tersebut dikarenakan, pikiran yang ruwet membuat kalian tidak bisa fokus dalam berusaha dan berikhtiyar sebaik mungkin untuk menjemput rezeki yang halal dan barokah.
4. Tetap Tenang
Cara agar tetap tenang mudah kok, kalian hanya perlu memperbanyak berdzikir kepada Allah setelah selesai menunaikan ibadah sholat fardhu atau ibadah sholat sunnah.
Selain itu, kalian juga bisa berdzikir disela-sela kesibukan saat sedang bekerja untuk membuat pikiran tetap tenang dan rileks.
5. Mensyukuri Nikmat Hidup
Kalian diharuskan untuk selalu bersyukur atas nikmat yang selama ini kalian peroleh dari Allah SWT. Karena dengan mensyukuri nikmat tersebut, Allah pasti akan menambahkan nikmat dan rahmatnya kepada kalian.
6. Mengagungkan Nama Allah
Caranya bisa dengan berdzikir dan wirid atau dengan melafalkan bacaan tasbih, tahmid dan takbir setelah selesai menunaikan ibadah sholat fardhu dan ibadah sholat sunnah.
7. Mandi Malam