3 Jenis Toner Alami yang Memutihkan dan Memudarkan Flek Hitam, Glowing Tanpa Skincare Mahal Simak Cara Buatnya

Selasa 28-11-2023,09:17 WIB
Reporter : Elif Hudayana
Editor : Elif Hudayana

BACA JUGA: Berikut 5 Manfaat Cuka Apel untuk Wajah Berjerawat, Efektif Memutihkan Lengkap dengan Cara Pakainya

BACA JUGA: 6 Foundation Wardah yang Bagus untuk Menghilangkan Flek Hitam dan Pori-Pori Besar, Bikin Glowing Seharian

Asam asetat cuka apel yang membantu meratakan warna kulit secara alami. Pakailah secara rutin, maka kamu bisa mendapatkan kulit yang lembut dan kenyal. 

Sel kulit mati dan terangkat sehingga membuka sel kulit baru yang lebih sehat. Kulit pun tampak lebih cerah dan sehat.

Pembuatan toner cuka apel serupa dengan membuat toner lemon. Campurkan cuka apel dan air dengan perbandingan 1:2. 

Oleskan toner tersebut pada area kulit yang belang atau flek hitam, kemudian diamkan sampai mengering. Setelah itu bilas dengan air. 

Toner ini bisa kamu pakai secara rutin setiap hari dalam beberapa minggu, maka waja putih bersih dan awet muda bisa didapat. 

Beberapa bahan tersebut mungkin saja tidak cocok dengan jenis kulitmu. Jadi, tetap hati-hati dan perhatikan reaksi yang muncul ya. (*)

Kategori :