Kucing seperti spinx dan scottish fold yang sensitif biasanya menggunakan jenis shampo ini.
3. Shampo untuk mengatasi masalah bakteri
Kucing yang mengalami gejala gatal, kulit berkerak, dan bulu rontok biasanya sering direkomendasikan untuk menggunakan shampo jenis ini.
Kandungan asam salisilat dan sulfur yang ada di dalam shampo ini bekerja secara efektif sebagai antiseptik dan menurunkan pH kulit.
BACA JUGA: Sudah Terbukti, Inilah Shampo Kucing Penghilang Kutu, Kamu Wajib Coba Agar Kucingmu Bebas Kutu!
BACA JUGA: Baru Pelihara Kucing, Inilah Shampo Kucing yang Bagus, Dijamin Kucingmu Suka!
4. Shampo anti kutu
Shampo ini juga umum ditemukan dan banyak digunakan kucing yang bahkan tidak terinfeksi kutu.
Fungsi utama dari shampo ini tentu memutus perkembangbiakan kutu pada tubuh kucing yang bisa menyebabkan kulit kucing menjadi iritasi dan anemia.
Rekomendasi Shampo untuk Melebatkan Bulu Kucing
1. Paws Pet Shampoo Kucing
Shampo yang diformulasikan untuk melebatkan bulu ini memiliki aroma segar yang membuat Anabul tetap tenang saat dimandikan.
Bahan di dalamnya juga berguna untuk mencegah bulu kucing rotok, membuat bulu lebih halus dan membersihkan permukaan kulit.
BACA JUGA: Tips Cara Merawat Kucing Persia agar Tetap Sehat dan Bebas dari Kutu
BACA JUGA: 9 Rahasia Cara Merawat Kucing untuk Pemula agar Anak Bulu Tidak Sering Kabur dari Rumah
2. LOVY FUR REGROWTH