Wajib Tahu! Inilah 7 Buah yang Baik untuk Promil yang Dijamin Ampuh Membantu Meningkatkan Kesuburan

Jumat 22-12-2023,06:45 WIB
Reporter : Nadia Damayanti
Editor : Dony Widyo

BACA JUGA:Inilah 6 Cara Sederhana untuk Mencegah Osteoporosis Tulang, Ampuh Jaga Kesehatan Tulang

6. Buah Kiwi

jenis buah yang baik untuk promil yang lainnya adalah buah kiwi. Terkenal akan sumber vitamin C, ternyata buah ini mampu mengurangi radikal bebas yang berbahaya.

Vitamin C yang akan bekerja sebagai antioksidan ini akan juga akan mengurangi peradangan yang diakibatkan strest oksidatif dalan tubuh.

Stres oksidatif sendiri merupakangangguan yang bisa menyebabkan turunnya tingkat kesuburan pada pria maupun wanita.

7. Semangka

Semangka merupakan salah satu buah yang mengandung antioksidan glutathione yang membantu melawan stres oksidatif akibat radikal bebas. Efek ini pada akhirnya bisa meningkatkan kualitas sel telur wanita.

BACA JUGA:Catat Ya! Daftar Susu Tinggi Kalsium untuk Mencegah Osteoporosis di Usia Dewasa 20-50 Tahun

BACA JUGA:Remaja dan Dewasa Wajib Tahu! Inilah 5 Susu Tinggi Kalsium agar Badan Tumbuh Tinggi dan Cegah Osteoporosis

Semangka juga mengandung vitamin A, C, kalium, serta magnesium yang baik untuk kesuburan pasangan suami istri. Buah merah yang menyegarkan ini juga dikenal sebagai afrodisiak alami yang mampu meningkatkan gairan seksual.

Afrodisiak alami ini juga mampu mengatasi disfungsi ereksi pada pria. Dengan banyaknya manfaat dan kandungan tersebut itulah membuat semangka dipercaya dapat membantu progam hamil berjalan dengan lancar.

Demikian beberapa jenis buah yang baik untuk promil. Selain mengonsumsi buah untuk promil di atas, ayah dan bunda juga wajib berkonsultasi dengan dokter kandungan agar promil berjalan maksimal. (*)

Kategori :