RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Buat para penderita GERD sudah pasti punya pantangan asam lambung tertentu. Tidak boleh dilakukan karena nanti akan berdampak buruk pada perut.
Penderita GERD tidak boleh berlebihan konsumsi makanan yang bisa memicu naiknya asam lambung. Karena mengandung senyawa tertentu yang tidak baik untuk lambung.
Terlebih untuk lambung yang sudah tidak sehat lagi seperti sebelumnya. Sebab sakit asam lambung terjadi karena berkurangnya kemampuan otot esofagus dalam mencegah naiknya asam lambung.
BACA JUGA:Penderita GERD Wajib Tahu 5 Daftar Jus yang Tidak Boleh untuk Penderita Asam Lambung
BACA JUGA:Buah Naga untuk Asam Lambung, Benarkah Berbahaya untuk Penderita GERD?
Penyebabnya bisa karena konsumsi makanan yang jadi pantangan asam lambung. Bisa saja terjadi karena sering menunda waktu makan sehingga asam lambung naik.
Inilah beberapa makanan yang tidak boleh dimakan oleh penderita asam lambung. Berikut makanan yang berpotensi bikin sakit perut buat para penderita GERD.
1. Bawang Bombay
Walau nikmat sekali makan bawang bombay bersama daging, tapi makanan ini bisa bikin sakit perut. Sebab bawang bombay ini bisa memicu naiknya asam lambung.
Jadi kamu harus membatasi konsumsi bawang bombay ini agar asam lambung tidak naik. Jangan sampai konsumsi makanan ini berlebihan.
Buat kamu yang belum punya sakit GERD, juga perlu membatasi makanan ini. Sebab keseringan konsumsi berlebihan bawang bombay juga akan membuat lambung tidak sehat.
BACA JUGA:Asam Lambung Naik? Yuk Obati dengan 4 Jus untuk Penderita Maag yang Segar dan Sehat
BACA JUGA:Cegah Asam Lambung Naik, Jus untuk Maag yang Sering Dialami oleh Orang Tua Usia 40-an Tahun
2. Brokoli
Walau sering dijadikan menu diet sehat, tapi sayur brokoli ini tidak baik untuk oenderita GERD. Brokoli mengandung gula jenis rafinosa yang membuat perut terasa kembung.