Jangan Dilewatkan, 6 Obat Tradisional Pelumas Sendi Lutut agar Tetap Kuat di Masa Tua

Kamis 04-01-2024,12:45 WIB
Reporter : Saiful Ibad
Editor : Akhmad Saefudin

Obat herbal yang satu ini bisa melancarkan sistem peredaran darah. Jadi sangat disarankan untuk konsumsi obat herbal ini agar nyeri sendi mereda.

4. Tanaman Kunyit

Selanjutnya tanaman kunyit yang sudah dihaluskan juga mampu untuk jaga kesehatan tubuh. Khususnya pada bagian penyangga yang tulang yaitu sendi.

BACA JUGA:Inilah 8 Jus yang Baik untuk Asam Lambung Plus Bikin Badan Lemas jadi Bersemangat

BACA JUGA:Buat Penderita GERD, Ini Dia 5 Buah yang Tidak Boleh Dimakan Penderita Asam Lambung

Kandungan curcumin pada tanaman rimpang inu bisa melancarkan sirkulasi darah. Memiliki sifat antiradang pada tubuh.

5. Tanaman Lidah Buaya

Tanaman yang bisa jadi obat tradisional pelumas sendi lutut adalah lidah buaya. Bisa diandalkan untuk jaga kesehatan sendi dan tulang lansia.

Sari lidah buaya memiliki sifat antiradang yang baik. Mampu mencegah pelepasan enzim yang jadi penyebab sendi yang kaku.

6. Tanaman Jahe

Obat herbal nyeri sendi yang bisa bersifat sebagaiu antiradang adalah jahe. Tanaman jahe ini bersifat sebagai obat rheumatoid arthritis.

Fungsinya hampir sama dengan COX 2 inhibitor dan ibuprofen. Sehingga sendi yang kakau bisa langsung disembuhkan.

BACA JUGA:9 Manfaat Makan Pisang untuk Perut, Ternyata Ampuh Netralkan Asam Lambung

BACA JUGA:7 Jus Buah yang Ampuh Atasi Mual Karena Asam Lambung Naik agar Tidak Sakit Perut

Itulah beberapa obat tradisional pelumas sendi lutut yang bisa melenturkan yang kaku. Sehingga lutut terasa lebih fleksibel dan bisa kembali bergerak aktif. (*)

Kategori :