Gampang Banget Bikinnya, Campuran Jus Tomat dan Semangka untuk Melangsingkan Badan, Buktikan dalam 1 Minggu

Rabu 17-01-2024,17:30 WIB
Reporter : Tuflichatul Ummul
Editor : Akhmad Saefudin

Rasa kenyang ini secara tidak langsung akan mengurangi nafsu makanmu, sehingga kamu tidak mudah memiliki keinginan untuk ngemil dan makan secara berlebihan. 

Hal tersebut akan mengontrol berat badanmu, supaya tidak mengalami kenaikan secara terus menerus. 

Beberapa kandungan senyawa pada semangka juga bagus untuk membakar lemak di dalam tubuh, serta melancarkan pencernaan. 

BACA JUGA:Punya Perut Buncit yang Bikin Nggak Pede? Inilah Jus Semangka yang Bisa Rampas Perut Buncit dengan Cepat

BACA JUGA:Langsing Alami dengan Diet Telur! Berat Badan Turun 11 kg Dalam 2 Minggu, Yakin Nggak Mau Coba?

Nah beberapa kandungan dan manfaat tadi, secara tidak langsung dapat membantu seseorang untuk menurunkan berat badan. Adapun cara membuatnya, kamu bisa siapkan bahan dan cara seperti berikut ini. 

Resep Jus Tomat dan Semangka untuk Melangsingkan Badan 

Bahan: 

  • Semangka 1 mangkuk ukuran sedang 
  • 1 buah tomat berukuran besar 
  • Perasan Lemon atau Jeruk Nipis 
  • Air dan es batu secukupnya 

Cara membuat: 

  1. Cuci bersih terlebih dahulu tomat yang akan digunakan, lalu potong-potong 
  2. Selanjutnya siapkan semangka yang sudah dibersihkan dan dipotong-potong, tomat, air dan es batu 
  3. Masukkan ke dalam blender, tambahkan dengan perasan lemon atau jeruk nipis 
  4. Haluskan, dan jika sudah, tuangkan ke dalam gelas dan siap untuk diminum 

Nah itulah tadi informasi seputar jus tomat dan semangka yang cocok untuk melangsingkan badan. Kamu bisa mengonsumsinya secara rutin, di pagi hari, atau sebenarnya di waktu apapun kamu bisa mengonsumsi jus yang satu ini. 

BACA JUGA:6 Olahraga Mengecilkan Perut Buncit dalam 1 Minggu, Coba Buktikan Sendiri Yuk!

BACA JUGA:Ramuan Diet Jahe dan Jeruk Nipis, Paket Kombo yang Bisa Rontokkan Lemak di Tubuhmu

Namun perlu diketahui, bahwa berat badan tidak akan benar-benar langsing hanya mengonsumsi jus diet ini saja. 

Tetapi kamu juga perlu untuk tetap menjaga pola makan sehat dengan baik dan benar, istirahat yang cukup, konsumsi air putih yang rutin, dan juga jangan malas untuk berolahraga. (*) 

Kategori :