4 Khasiat Jus Kiwi untuk Diet yang Perlu Dipahami, Bikin Sehat dan Penuh Percaya Diri

Kamis 18-01-2024,09:00 WIB
Reporter : Fani Umrotul
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID -  Ada beberapa khasiat jus kiwi untuk diet yang perlu dipahami. Salah satunya akan membantu Anda dalam menurunkan berat badan. Apa sajakah khasiatnya? Berikut daftarnya untuk Anda.

Salah satu menu makan yang tidak boleh dilewatkan selama diet yakni buah-buahan. Buah mengandung banyak nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh untuk menjalankan kegiatanya sehari-hari.

Jika nutrisi tersebut tidak bisa dipenuhi dengan baik, maka akan menjadi masalah besar dijika disia-sia kan. Salah satunya yakni bisa gampang terkana masalah beberbagai penyakit.

Salah satu buah yang sangat cocok untuk diet yakni buah kiwi. Sebab buah kiwi memiliki kandungan yang bisa bermanfaat untuk menurunkan berat badan. Tentu saja ini sangat cocok bagi Anda yang sedang diet.

BACA JUGA:3 Variasi Jus Lemon untuk Diet yang Ampuh Mengurangi Lipatan Perut, Bikin Kamu Makin Percaya Diri

BACA JUGA:Berapa si Kalori Buah Alpukat Sampai jadi Andalan saat Diet? Berikut Penjelasan seputar Kandungan Alpukat

Rasa asam campur manis menjadi perpaduan yang sangat baik hingga menyiptakan kesegaran di dalam buah kiwi. Dengan ini Anda tidak akan bosan makan buah kiwi sebagai menu diet.

Selain dimakan dengan langsung, buah kiwi bisa dijadikan beberapa olahan, yakni pudding, salad, smooties hingga jus. Jus kiwi memiliki keunikan sendiri daripada jus lain. 

Keunikan tersebut terletak pada khasiat yang bisa dinikmati oleh orang yang mengonsumsinya. Apa sajakah? Berikut daftarnya.

Khasiat Jus Kiwi untuk Diet yang Perlu Dipahami

Ada beberapa khasiat jus kiwi untuk diet yang perlu dipahami oleh Anda, apalagi yang sedang menjalani diet, diantaranya : 

1. Membantu Menurunkan Berat Badan

Salah satu khasiat jus kiwi untuk diet yang perlu dipahami yakni bisa membantu menurunkan berat badan. Hal ini karena kandungan kalori pada buah kiwi sangat rendah yakni sekitar 42-48 kkal dalam satu buah.

Dengan rutin mengonsumsi jus kiwi sehat tentu saja akan ada perubahan besar dalam diri Anda. Salah satunya yakni Anda bisa mengurangi lemak yang ada di tubuh Anda, terutama lemak perut. Dengan demikian, perut buncit akan hilang seketika.

2. Bisa Melancarkan Pencernaan dan Menjaga Kesehatan Jantung

Kategori :