Olahraga sangat penting bagi tubuh. Namun masih banyak yang suka menunda olahraga. Padahal olahraga jadi aktifitas fisik yang akan sangat efektif dalam mengatasi perut buncit.
4. Konsumsi Junk Food atau Makanan Cepat Saji
Karena alasan tidak punya waktu dan lebih praktis, beberapa orang mungkin akan lebih memilih makanan cepat saji. Namun kebiasaan ini akan membentuk perut buncit, karena pada junk food cenderung mengandung lebih banyak lemak dan kalori.
BACA JUGA:Benarkah Makan Gorengan yang Mengandung Campuran Tepung Terigu Bikin Gendut? Begini Penjelasannya
BACA JUGA:6 Cemilan Orang Diet di Malam Hari yang Tetap Aman dan Ga Bikin Gendut, Salah Satunya Popcorn
5. Menghilangkan Haus dengan Minuman Olahan
Saat tubuh haus dan butuh dihidrasi, air putih adalah solusi terbaik untuk mengatasinya. Namun beberapa kalangan pecinta minuman dingin atau berperasa sering kali menjadikan pilihan minuman pemanis olahan untuk mengatasi dehidrsi karena praktis dan enak.
6. Terlalu Banyak Makan Manis
Seringkali makanan manis dijadikan alasan untuk menghilangkan stres atau meningkatkan mood. Ini tidak masalah jika memang hanya sesekali.
Namun jika menjadi kebiasaan dan menjadikan makanan manis sebagai konsumsi harian akan berdampak pada kenaikan berat badan dan juga pemicu terbentuknya perut buncit karena kandungn gula yang tinggi.
Kelebihan gula adalah penyebab obesitas. Selain itu kandungan gula yang tinggi dapat memicu akan memicu hormon yang merangsan tubuh lebih mudah merasa lapar. Alhasil akan memicu tubuh mengonsumsi konsumsi kalori secara berlebihan.
7. Makan Mendekati Jam Tidur
Malam hari tubuh produksi insulin untuk mengolah lemak cenderung lebih rendah. Makan malam mendekati jam tidur akan menghambat proses pencernaan makanan dan pembakaran lemak, sehingga lemak akan menumpuk di bagian tubuh tertentu seperti perut.
8. Minum Susu Sebelum Tidur