Inilah 4 Ramuan Herbal Obati Muntaber dari dr. Zaidul Akbar yang Mujarab dan Aman untuk Segala Usia!

Selasa 30-01-2024,13:00 WIB
Reporter : Nadia Damayanti
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Salah satu cara mengobati diaren hingga muntaber yakni dengan mengonsumsi ramuan herbal obati muntaber dari dr. Zaidul Akbar yang mana terbuat dari bahan-bahan yang mudah ditemukan.

Selain mudah ditemukan, ramuan herbal obati muntaber dari dr. Zaidul Akbar ini juga mudha dibuat. Tidak hanya itu saja, karena terbuat dari bahan-bahan alami, ramuan herbal ini dijamin aman dan mujarab.

Adapun resep ramuan herbal obati muntaber dari dr. Zaidul Akbar yang cocok untuk anak-anak hingga lansia yakni sebagai berikut

1. Kunyit

Kunyit memiliki sifat anti inflamasi, antioksidan, serta antibakteri yang dapat membantu mengurangi pradangan dan infeksi pada dinding saluran pencernaan.

BACA JUGA:Inilah 4 Manfaat Buah Alpukat Menurut dr. Zaidul Akbar yang Wajib Kamu Tahu, Apa Saja?

BACA JUGA:Bintitan Hilang Seketika, Inilah 3 Resep Dr. Zaidul Akbar untuk Mengatasi Mata Merah yang Wajib Dicoba

Cara membuatnya cukup mudah, kalian cukup memarut 1 ruas jari kunyit, lalu peras airnya. Kemudian campurkan dengan 1 gelas air panas dan tambahkan sedikit madu dan garam.

Minum air kunyit ini dua kali sehari untuk orang dewasa. Sementara untuk anak-anak bisa dikurangi dosisnya dengan membagi 1 gelas tersebut menjadi dua.

2. Jahe

Selain kunyit, jahe juag merupakan salah satu jenis rempah yang bisa digunakan sebagai obat mengatasi muntaber.

Manfaat ini diperolehnya dari kandungan sifat antipasmodik yang mana dapat mengurangi kram otot pada saluran pencernaan serta mengurangi peristaltik usus yang berlebihan.

BACA JUGA:Coba Ini! 5 Tips Menurunkan Tekanan Darah Tinggi Tanpa Obat Menurut Dr. Zaidul Akbar

BACA JUGA:Manfaat Rajin Berdizikir, Cara Mengobati Darah Tinggi Tanpa Obat yang Dianjurkan oleh Dr. Zaidul Akbar

Untuk membuat ramuan herbal ini juga sama mudahnya dengan kunyit. 

Kategori :