Pintu Rezekimu Tertutup? Ternyata Ini Penyebab Pintu Rezeki Terbuka atau Tertutup Menurut Ustaz Abdul Somad

Kamis 08-02-2024,22:17 WIB
Reporter : Aghistna Muhammad Ibrahim Sula
Editor : Wahyu Hidayat
Pintu Rezekimu Tertutup? Ternyata Ini Penyebab Pintu Rezeki Terbuka atau Tertutup Menurut Ustaz Abdul Somad

BACA JUGA:Jangan Asal Bawa Anak ke Masjid! Berikut Hukum Membawa Anak ke Masjid menurut Ustadz Abdul Somad

Dari ayat tersebut Ustaz Abdul Somad menjelaskan bahwa selama seseorang mau beribadah dan saling tolong menoloh diantara mereka, Allah akan mencukupi kebutuhan mereka.

Sedangkan jika seseorang gemar melakukan maksiat dan mementingkan dirinya sendiri, Allah akan menutup keberkahan rezeki bagi mereka.

Itulah penyebab pintu rezeki terbuka atau tertutup menurut Ustaz Abdul Somad. Semoga bermanfaat.(*)

Kategori :