Jangan Panik! Ini Arti Kode Error Mesin Cuci Polytron dan Solusi Mengatasinya

Selasa 27-02-2024,12:50 WIB
Reporter : Ady Prasetyo
Editor : Dony Widyo

Kode error E4 ini juga memiliki arti yang sama dengan kode error BLNC yakni adanya ketidakseimbangan susunan pakaian selama prosedur pengeringan. 

Karena itu, pastikan kamu selalu memasukkan cucian dengan seimbang setiap akan mencuci.

9. Kode error E5

Kode error mesin cuci polytron selanjutnya ada kode E5 yangcmuncul ketika ada masalah pembuangan air. 

Hal itu bisa terjadi karena pembuangan tersumbat atau masalah timbul pada drain motor pembuangan dan terjadi pengeringan yang lama. 

Solusi mengatasinya yakni kamu perlu mematikan mesin dahulu, lalu membersihkan bagian pipa pembuangan.

BACA JUGA:Samsung WW13TP84DSX/SE Jadi Mesin Cuci Front Loading Terbaik, Punya Segudang Fitur Canggih dan Hemat Energi!

BACA JUGA:Jangan Termakan Harga! Ternyata Begini Cara Memilih Mesin Cuci yang Bagus dan Tepat

10. Kode error E6

Kode terakhir muncul karena adanya masalah pada sensor tingkat air. Hal tersebut bisa terjadi karena sensor tingkat air terlalu tinggi.

Nah, itulah dia 10 kode error mesin cuci Polytron dan solusi mengatasinya. Kode-kode error pada mesin cuci merk Polytron di atas wajib kamu catat agar nantinya tidak bingung semisal muncul sebuah kode aneh pada mesin cucimu. Semoga bermanfaat. (Dy)

Kategori :