100% Berhasil! Cara Membuat Nastar Coklat yang Renyah, Manis dan Mudah Diikuti, Cocok Jadi Kue Lebaran 2024

Jumat 01-03-2024,05:30 WIB
Reporter : Nadia Rahmasari
Editor : Dony Widyo

1 kuning telur-ayam

Isi nastar coklat:

50 g blue band cake & cookies

80 g gula bubuk

100 g cokelat bubuk

2 sdm susu cair

BACA JUGA:Modal Kecil! Ide Jualan: Resep Kue Hunkwe Nangka, Camilan Manis Cantik dan Harum yang Banyak Peminatnya

BACA JUGA:Tertarik Mencoba Pisang Goreng Kue Keranjang? Begini Cara Membuat Kreasi Olahan Pisang Khas Imlek yang Unik!

Olesan nastar coklat:

3 kuning telur

Cara membuat nastar coklat:

Isi: Aduk Blue Band Cake & Cookies dan gula bubuk hingga lembut. Beri  coklat bubuk dan susu cair secara bertahap, sambil diaduk-aduk sampai rata. 

Bulatkan adonan isi sebesar kelereng. Sisihkan.

Kulit: Kocok Blue Band Cake & Cookies dan gula bubuk hingga lembut. Masukan telur dan kuning telur, aduk-aduk sampai rata. 

Tambahkan tepung terigu secara bertahap. Beri vanilla extract, garam dan telur, aduk dengan spatula sampai rata.

BACA JUGA:Begini Cara Memutihkan Wajah dengan Jeruk Nipis dengan Cepat, Wajah Glowing Permanen Hanya dalam 3 Langkah

Kategori :