4 Manfaat Air Mawar Viva untuk Wajah Usia 50 Tahun Ke Atas, Lengkap dengan Cara Pakai yang Benar

Kamis 29-02-2024,21:21 WIB
Reporter : Chamalia Azali
Editor : Dony Widyo

Cara Pakai Air Mawar Viva yang Benar

Usai mengetahui manfaat air mawar viva untuk wajah usia 50 tahun ke atas. Maka, selanjutnya adalah mencoba cara pakai air mawar viva yang benar.

  • Pertama, kamu perlu untuk menyiapkan 3 sendok air mawar viva dan 2 sendok gel lidah buaya. 
  • Kemudian, campurkan keduanya ke dalam mangkuk yang sama. 
  • Aduk hingga tercampur sempurna. 
  • Lalu, oleskan ramuan tersebut ke wajah yang sudah dibersihkan. 
  • Diamkan sepanjang malam untuk menutrisi wajah. 
  • Terakhir, di pagi hari kamu bisa embelisaknya dengan air bersih. 

BACA JUGA: Begini 3 Cara Pakai Air Mawar untuk Mengencangkan Kulit Usia 50 Tahun ke Atas, Hempas Flek Glowing Alami

Selain sebagai masker, kamu juga bisa menggunakannya langsung sebagai toner maupun pembersih wajah. Jadi, jika ditanya apakah air mawar bisa digunakan setiap hari? Jawabannya tentu saja bisa.

Itulah deretan manfaat air mawar viva untuk wajah usia 50 tahun ke atas yang bisa kamu ketahui. Jangan lupa, paketan juga cara pakai yang benar biar hasil maksimal! (*)

Kategori :