Dengan rutin salat tahajud Allah akan mudahkan semua urusannya. Menurut Ustaz Adi Hidayat orang yang terbiasa salat tahajud maka ketika ada kesulitan Allah sediri yang membimbing untuk keluar dari kesulitan tersebut.
Bahkan jauh sebelum kesulitan itu datang, Allah sudah menolongnya untuk terhindar dari kesulitan tersebut sehingga jika kesulitan itu datang, akan mudah untuk dilalui.
4. Dilindungi dari orang jahat
Ustaz Adi Hidayat menyebutkan bahwa dengan tahajud, Allah akan memberikan perlindungan dari orang yang berniat jahat kepadanya.
Jika ada orang yang berniat jahat maka Allah akan melindunginya dari kejahatan orang. Sehingga akan terjaga dari bala' dan marabahaya yang akan datang.
"Ibadah tahajud itu sangat istimewa, lebih istimewa dari ibadah-ibadah sunnah lainnya," jelas Ustaz Adi Hidayat.
BACA JUGA:Punya Penyakit Tak Kunjung Sembuh? Ustaz Adi Hidayat Bagikan Metode Penyembuhan dengan Air Hujan
Itulah keistimewaan dari salat tahajud yang salat tahajud. Tidak hanya mempercepat terkabulnya doa tapi juga sebagai ibadah yang mampu menolak bala' menurut Ustaz Adi Hidayat.(*)